Bola.net - - Pelatih asal Italia, Carlo Ancelotti, menyampaikan prediksinya ihwal jalannya kompetisi di Serie A pada musim 2017/18. Menurut Ancelotti, masih akan menjadi favorit untuk meraih scudetto Serie A.
Juve memang masih diunggulkan untuk bisa meraih gelar. Pasalnya, Bianconeri punya komposisi skuat yang amat lengkap. Selain itu, Juve juga fondasi finansial yang bagus dan pemain dengan mental juara.
Bahkan, menurut Ancelotti, kepergian seorang Leonardo Bonucci tidak akan punya dampak yang besar untuk Juve. Ia yakin masih ada banyak pemain yang bisa menutup lubang kepergian Bonucci yang hijrah ke Milan.
"Juve sudah memenangkan enam gelar beruntun, jadi sudah jelas bahwa mereka tetap favorit. Bahkan, meski mereka baru saja kehilangan Bonucci," ucap Ancelotti kepada Gazzetta dello Sport.
"Tim Massimiliano Allegri ini punya mental juara dan dengan itu mereka bisa mengatasi kepindahan Bonucci. Bursa transfer juga masih dibuka dan saya yakin mereka akan mendatangkan pemain baru lainnya," sambung Ancelotti.
Selain itu, pelatih yang kini membesut klub Bayern Munchen menilai bahwa Juve sudah membangun tim dengan fondasi lini bertahan yang kokoh. Untuk memenangkan Serie A, menurut Ancelotti, pertahanan menjadi salah satu kuncinya.
"Yang penting adalah Juve punya pertahanan yang solid, yang menentukan sukses jangka panjang mereka. Allegri sudah tahu apa yang harus dia lakukan, Anda tahu bahwa dia mengurus semuanya dengan sempurna," tutup Ancelotti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tawarkan 85 Juta Euro Plus Kovacic untuk Dybala
Liga Italia 7 Agustus 2017, 23:38 -
Ancelotti Jagokan Juventus Rebut Scudetto
Liga Italia 7 Agustus 2017, 19:03 -
Chiellini: Pirlo, Vidal dan Pogba Juga Tinggalkan Juve
Liga Italia 7 Agustus 2017, 17:07 -
Southampton Bantah Inginkan Lemina dari Juventus
Liga Inggris 7 Agustus 2017, 12:10 -
Inter Milan Siapkan 30,5 Juta Euro Untuk Patrik Schick?
Liga Italia 7 Agustus 2017, 10:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR