Setelah beberapa tokoh angkat bicara mengenai rencana kepergian Silva, kini giliran legenda hidup AC Milan, Paolo Maldini, yang ikut menyuarakan opininya. Maldini sangat tidak mendukung kepergian bek tangguh berusia 27 tahun tersebut. Pasalnya, Milan masih belum memiliki pemain bertahan sehebat dia.
"Pemain seperti Thiago Silva sangat sulit digantikan," ungkap Maldini. "Mereka yang sudah berlatih bersamanya tidak akan kaget dengan perkembangannya."
"Dia memiliki posisioning yang bagus, teknik, kecepatan dan kepribadian yang baik. Dia adalah pemain belakang terbaik di dunia."
Lebih lanjut legenda AC Milan yang dulu mengenakan kostum bernomor 13 ini menyatakan bahwa penjualan Silva akan membuat Milan rapuh. Stok pemain belakang yang ada saat ini masih sangat jauh jika harus dibandingkan dengan pemain timnas Brasil tersebut.
"Saya rasa penjualan pemain kunci akan memberikan sinyal bahwa Milan sedang dalam kondisi yang lemah."
Pria yang kini berusia 43 tahun ini akan sangat menyayangkan jika presiden Milan, Silvio Berlusconi, benar-benar melego pemain belakang terbaik yang di miliki Il Diavolo saat ini ke PSG. (gaz/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 13 Juni 2012, 23:45

-
Maldini: Milan Akan Lemah Tanpa Silva
Liga Italia 13 Juni 2012, 23:15
-
Usai Silva, PSG Bakal Serius Buru Ibra
Liga Italia 13 Juni 2012, 18:01
-
Boateng Berharap Silva Tidak Pergi Dari Milan
Liga Italia 13 Juni 2012, 11:26
-
Galliani: Milan Belum Sepakat Lepas Silva
Liga Italia 13 Juni 2012, 11:17
LATEST UPDATE
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR