
Bola.net - Rafael Leao terpilih menjadi man of the match pertandingan giornata kelima Serie A 2023/2024 versi Bola.net. Sang penyerang jadi pembeda di laga ini.
AC Milan mendapatkan jatah bermain di kandang di giornata kelima ini. Mereka menjamu salah satu tim kuda hitam Italia, Hellas Verona.
Kemenangan menjadi harga mati bagi tuan rumah. Pasalnya di pekan lalu, mereka kalah memalukan di Derby Della Madonina sehingga mereka ingin lekas bangkit.
AC Milan sendiri berhasil menang dengan skor 1-0 di laga ini, dan Leao terpilih menjadi man of the match. Mengapa demikian? Simak ulasannya di bawah ini.
Jadi Pembeda

Terpilihnya Leao sebagai man of the match di laga ini karena sang winger jadi pencetak gol satu-satunya di partai ini.
Gol tersebut terjadi saat laga belum berjalan 10 menit. Memanfaatkan umpan Olivier Giroud, sang winger melaju ke gawang Verona lalu membobol gawang Verona.
Gol itu merupakan satu-satunya gol di laga ini, sehingga Leao menjadi man of the match di laga ini.
Jadi Kapten

Di laga ini, Leao mendapatkan tanggung jawab lebih dari Pioli.
Sang winger dipercaya menjadi kapten klub di laga ini. Ini disebabkan Davide Calabria absen di laga ini.
Sementara wakil kapten, Theo Hernandez juga absen di laga ini sehingga ia dipercaya jadi pemimpin timnya.
Klasemen Serie A
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match AC Milan vs Hellas Verona: Rafael Leao
Liga Italia 23 September 2023, 22:32
-
Hasil AC Milan vs Hellas Verona: Skor 1-0
Liga Italia 23 September 2023, 22:27
-
Link Live Streaming Serie A Milan vs Verona di Vidio
Liga Italia 23 September 2023, 18:00
-
Jadwal AC Milan Hari Ini, Sabtu 23 September 2023: Ditunggu Verona di San Siro
Liga Italia 23 September 2023, 10:00
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR