
Bola.net - Zlatan Ibrahimovic layak terpilih menjadi pemain terbaik alias man of the match dalam laga Serie A 2019-20 antara AC Milan vs Juventus, Rabu (8/7/2020) dini hari WIB.
Milan sukses memenangi laga ini dengan skor 4-2. Milan sejatinya sempat tertinggal dua gol terlebih dahulu, masing-masing karena gol Adrien Rabiot dan Cristiano Ronaldo. Namun, Rossoneri memperlihatkan kebangkitan luar biasa setelah itu.
Tuan rumah sukses membalikkan keadaan dan akhirnya menang 4-2 berkat gol-gol yang dicetak Zlatan Ibrahimovic, Franck Kessie, Rafael Leao, dan Ante Rebic.
Performa Apik Zlatan Ibrahimovic
Selain menjadi inspirator kemenangan Milan berkat gol pertama yang ia cetak dari titik penalti, Ibrahimovic juga berandil memberikan assist terhadap gol yang diciptakan Kessie.
Tak hanya itu, Ibrahimovic juga tercatat memenangi duel udara sebanyak dua kali. Ibrahimovic memang membuat para pemain bertipe ofensif Milan lainnya lebih leluasa membongkar pertahanan lawan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Musim Depan, Mario Mandzukic akan Hantui Juventus di Serie A?
Liga Inggris 8 Juli 2020, 20:20 -
Rafael Leao Ungkap Kunci Kemenangan AC Milan Atas Juventus
Liga Italia 8 Juli 2020, 18:27 -
3 Kiper yang Bisa Menggantikan Gianluigi Buffon di Juventus
Editorial 8 Juli 2020, 16:56 -
Yang Bersinar dan Yang Tenggelam di Laga AC Milan vs Juventus
Liga Italia 8 Juli 2020, 15:06
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR