
Bola.net - Samir Handanovic layak terpilih menjadi pemain terbaik dari pertandingan Serie A 2021/22 giornata 22 yang mempertemukan Atalanta vs Inter Milan, Senin (17/1/2022) dini hari WIB.
Laga ini berakhir imbang 0-0. Baik Atalanta maupun Inter sama-sama memiliki peluang emas untuk mencetak gol. Namun, percobaan kedua tim tak ada yang membuahkan hasil sepanjang 2x45 menit.
Berkat hasil ini, Inter untuk sementara masih menduduki puncak klasemen dengan poin 50. Di sisi lain, Atalanta kini menempati posis keempat dengan poin 42.
Performa Apik Samir Handanovic
Handanovic tampil apik pada laga ini dengan melakukan enam kali penyelamatan. Tak cuma itu, ia juga mencatat akurasi umpan hingga 88 persen.
WhoScored pun memberikan rating 8,1 terhadap performa Handanovic. Angka tersebut tertinggi di antara pemain lainnya.
Klasemen Serie A
Sumber: WhoScored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sip! Alessio Romagnoli Kini Negatif COVID-19 dan Segera Perkuat Milan Lagi
Liga Italia 17 Januari 2022, 18:43
-
AS Roma vs Cagliari: Debut Indah Sergio Oliveira
Galeri 17 Januari 2022, 15:25
-
Dybala dan McKennie Membawa Juventus Tersenyum Lagi
Galeri 17 Januari 2022, 14:43
-
5 Kandidat Pengganti Paulo Dybala di Juventus
Editorial 17 Januari 2022, 12:55
-
3 Alasan Kenapa Rekrut Paulo Dybala Itu Bagus Buat Inter Milan
Liga Italia 17 Januari 2022, 11:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR