
Juventus memang tengah berusaha keras untuk mencapai scudetto ketiga mereka secara beruntun musim ini. Terakhir kali mereka menjuarai Serie A tiga kali beruntun lebih dari tiga dekade lalu. Namun ambisi ini tak mudah karena Roma sudah terbukti jadi penantang serius.
"Kami takut akan kekuatan yang dimiliki oleh Il Gialorossi di musim ini karena mereka tentunya ingin menata kembali kekuatan tim setelah menjalani beberapa musim yang buruk belakangan," ujar Marchisio pada Republicca.
"Mungkin tim asuhan Garcia lebih lapar dari kamu, untuk itulah kami harus lebih berkonsentrasi dan tetap berhasrat untuk memenangkan liga," pungkas Marchisio.
Juventus baru saja sukses mengalahkan Milan 3-2 di kandang sendiri dan Roma juga berhasil menjungkalkan Inter di San Siro. Keduanya kini menjadi kandidat kuat juara Serie A musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Target Transfer Juve Pada Januari Bertambah
Liga Champions 8 Oktober 2013, 21:49 -
Galliani Soal Hinaan Milanisti: Saya Tak Dengar Apa-Apa
Liga Italia 8 Oktober 2013, 16:05 -
San Siro Ditutup, Galliani Berang
Liga Italia 8 Oktober 2013, 15:52 -
Evra: Hengkangnya Pogba Adalah Kehilangan Besar
Liga Inggris 8 Oktober 2013, 14:47 -
Bek Ini Jadi Incaran Arsenal, Liverpool, dan Juventus
Liga Champions 8 Oktober 2013, 13:24
LATEST UPDATE
-
Lamine Yamal Cedera Lagi, Hansi Flick Tak Yakin Bisa Tampil di El Clasico
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:25 -
Debut Sempurna Senne Lammens: Clean Sheet dan Pujian-Pujian!
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 01:10 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Villarreal - Nonton La Liga di Vidio
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 01:00 -
Lukai Sang Mantan, Declan Rice Jadi Man of the Match Arsenal vs West Ham
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:45 -
Prediksi Lille vs PSG 6 Oktober 2025
Liga Eropa Lain 4 Oktober 2025, 23:39 -
Prediksi Juventus vs AC Milan 6 Oktober 2025
Liga Italia 4 Oktober 2025, 23:36 -
Cetak Gol Lagi, Benjamin Sesko Jadi Man of The Match Laga MU vs Sunderland
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 23:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR