
Hingga pekan ketujuh Serie A 2013/14, Giallorossi masih kokoh di puncak klasemen dengan sukses meraup poin absolut. Yang terakhir, Totti dinilai menginspirasi kemenangan 3-0 atas Internazionale Milan di Giuseppe Meazza.
Kesuksesan sang kapten Roma musim ini membuat peluangnya untuk memperkuat Gli Azzurri kembali terbuka. Akan tetapi secara santai, Totti mengaku belum ingin memikirkan tim nasional dan lebih memperhatikan performa bagus tim besutan Rudi Garcia.
"Saya menikmati momen saat ini. Menang dengan cara seperti kemarin memang selalu indah, namun saya belum ingin berpikir tentang tim nasional saat ini," ujar Totti.
"Kami adalah sebuah unit dengan pemain-pemain kelas dunia. Semuanya bekerja dengan luar biasa." [initial]
(gds/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cambiasso: Jatuh Biarlah, Yang Penting Bangkit Lagi
Liga Italia 7 Oktober 2013, 15:55 -
Giovinco Masih Optimis Juve Bisa Salip Roma
Liga Italia 7 Oktober 2013, 15:13 -
Roma On Fire, Totti Tepis Kans Kembali ke Timnas
Liga Italia 7 Oktober 2013, 01:40 -
De Sanctis: Kami Dapat Keuntungan Dari Mazzarri
Liga Italia 6 Oktober 2013, 17:22 -
Mazzarri Tolak Anggapan Roma Lebih Superior Timbang Inter
Liga Italia 6 Oktober 2013, 06:15
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR