Bola.net - - Juventus selangkah lagi akan mendapatkan jasa Mattia De Sciglio. Sang pemain saat ini sudah tiba di Turin dan akan menjalani tes medis di fasilitas medis klub, J-Medical.
De Sciglio saat ini memasuki tahun terakhir dalam kontraknya bersama dengan AC Milan. Namun, ia tidak masuk dalam revolusi skuat yang dilakukan oleh pelatih Vincenzo Montella. De Sciglio pun harus tersingkir.
Juve lantas tertarik untuk memboyong pemain internasional Italia ini. De Sciglio akan diplot untuk menggantikan posisi Dani Alves di bek kanan. De Sciglio sendiri sejatinya sudah menjadi incaran Juve sejak musim lalu.
Namun, ia baru akan bergabung dengan Juve pada musim ini. Rabu (19/7) waktu setemapat, De Sciglio tiba di Turin dan akan menjalani tes medis sebelum meneken kontrak.
É arrivato al #JMedical Mattia #DeSciglio pic.twitter.com/7lojUflNjC
— JuventusFC (@juventusfc) July 19, 2017
De Sciglio menjadi pemain kedua yang didatangkan Juve dalam dua hari terakhir. Sebelumnya, Bianconeri juga sukses mendaratkan kiper Wojciech Szczesny dari Arsenal. Kabarnya, pemain asal Polandia dibeli oleh Juve dengan transfer 10 juta euro.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Alokasikan 90 Juta Euro, Juve Bidik Matic, Garay dan Cancelo
Liga Italia 19 Juli 2017, 22:33 -
Juve Diharapkan Segera Cari Pengganti Bonucci
Liga Inggris 19 Juli 2017, 20:50 -
Resmi Gabung Juve, Szczesny Bidik Liga Champions
Liga Italia 19 Juli 2017, 20:14 -
Hipotesis Del Piero Terkait Alasan Hengkangnya Bonucci
Liga Italia 19 Juli 2017, 19:58 -
Mattia De Sciglio Jalani Tes Medis di J-Medical
Liga Italia 19 Juli 2017, 17:06
LATEST UPDATE
-
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54 -
Analis Prediksi Pasar Minyak Bakal Surplus Besar, Ini Faktor Pemicunya
News 4 Oktober 2025, 09:44 -
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:32 -
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:30 -
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 4 Oktober 2025
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR