Bola.net - - Rumor kepergian Mauro Icardi dari Inter Milan di musim panas nanti nampaknya tidak akan terjadi. Sang striker diberitakan sudah bertekad untuk mempertahankan posisinya di Nerrazurri musim depan.
Semenjak bergabung dari Sampdoria di tahun 2013 silam, Icardi sudah menjelma menjadi sosok yang penting bagi Inter. Ia selalu menjadi andalan La Beneamata di ujung tombak mereka, di mana striker Argentina itu menjadi salah satu predator tertajam dalam sejarah klub.
Namun Inter Milan diberitakan ingin berpisah dengan Icardi di musim panas nanti. Pelatih mereka, Antonio Conte disebut tidak menginginkan kehadiran sang striker di timnya musim depan.
Namun menurut Gianluca Di Marzio, Icardi tidak mau menyerah dengan situasi yang ada. Ia disebut akan memaksa untuk bertahan bersana Nerrazurri musim depan.
Scroll berita ini ke bawah untuk mengetahui situasi transfer sang striker selengkapnya.
Siap Buktikan Diri
Menruut laporan tersebut, Icardi dan sang agen, Wanda Nara diberitakan akan menemui Conte dan manajemen klub beberapa hari ke depan.
Icardi menyebut bahwa ia masih ingin bertahan di Inter Milan. Ia merasa masih memiliki kemampuan yang memadai untuk menjadi penyerang nomor satu Nerrazurri musim depan.
Untuk itu ia bertekad membuktikan kemampuannya di sesi pra musim Inter Milan, di mana ia bertekad mencuri hati Conte agar tidak melepasnya di musim panas ini.
Siapkan Dua Pengganti
Laporan yang sama mengklaim bahwa Conte sudah menyiapkan dua nama untuk pengganti Icardi di skuat Inter musim depan.
Nama pertama adalah penyerang Manchester United, Romelu Lukaku. Striker Timnas Belgia itu dikabarkan merupakan salah satu penyerang favorit Conte dan ia ingin bekerja sama dengan Lukkau di musim depan.
Selain itu Conte juga disebut tengah menjalin komunikasi dengan striker AS Roma, Edin Dzeko yang juga disebut memiliki gaya bermain yang disukai Conte.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mauro Icardi Menolak Tinggalkan Inter Milan
Liga Italia 8 Juni 2019, 19:20
-
Javier Zanetti Berharap Banyak pada Antonio Conte di Inter Milan
Liga Italia 7 Juni 2019, 06:47
-
Mengkhianati Juventus demi Inter Milan? Begini Jawaban Antonio Conte
Liga Italia 6 Juni 2019, 20:30
-
Conte Minta Inter Datangkan Gareth Bale
Liga Italia 6 Juni 2019, 01:24
-
Inikah Pembelian Pertama Antonio Conte di Inter Milan?
Liga Italia 5 Juni 2019, 04:00
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR