Zlatan Ibrahimovic dan Thiago Silva pergi bersamaan meninggalkan San Siro menuju Paris Saint-Germain bulan Juli lalu. Kepergian dua pemain bintang tadi yang dipercaya Merkel bakal membuat Milan kesulitan untuk meraih trofi musim ini.
"Milan jelas lebih lemah musim ini. Mereka kehilangan dua pemain kunci, Ibrahimovic dan Thiago Silva," ucap Merkel seperti dikutip Sky Sports.
Namun Merkel masih yakin jika Milan tetap tim kompetitif dengan melihat sejarah besar klub. "Kita seharusnya tidak melupakan jika Milan adalah klub besar. Mereka akan mengatasi kepergian dua pemain tadi," imbuh Merkel.
Merkel adalah jebolan akademi Stuttgart yang hijrah ke Milan pada tahun 2008. Namun musim panas lalu, pemain berusia 20 tahun ini dikontrak permanen oleh Genoa. (sky/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Pulih, Pato Target Trofi Bersama Milan
Liga Italia 17 Agustus 2012, 15:01
-
Merkel Ragu Milan Bisa Raih Scudetto
Liga Italia 17 Agustus 2012, 13:31
-
El Shaarawy Bidik Tempat di Piala Dunia 2014
Piala Dunia 16 Agustus 2012, 13:30
-
Friendly: Brasil Hancurkan Swedia di Rasunda
Piala Dunia 16 Agustus 2012, 04:33
-
Yepes Akui Juventus Terbaik di Italia
Liga Italia 15 Agustus 2012, 20:32
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Inter vs Napoli - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 19:45
-
Rekor Persib Bandung: 100 Persen Menang dan Hanya Kebobolan Sekali di Kandang
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 18:01
-
Beckham Putra Ulang Selebrasi Rp75 Juta saat Cetak Gol di Laga Persib vs Persija
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:33
-
Live Streaming Man United vs Brighton - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 16:30
-
Hasil Persib vs Persib: Beckham Putra Bawa Maung Bandung Unggul pada Babak Pertama
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR