"Coppa Italia adalah target penting, satu yang harus kami bawa pulang," tutur Mihajlovic dalam jumpa pers. Pada kompetisi yang telah menginjak putaran keempat, pasukan Rossoneri akan menghadapi di San Siro, Rabu (02/12).
Sebelum menjalani laga ini, Milan baru saja mendapatkan kemenangan 4-1 atas Mengingat Crotone adalah klub Serie B, Milan difavoritkan menang atas lawannya tersebut. Namun Mihajlovic tak ingin meremehkan lawan.
"Saya ingin melihat [Milan] bermain seperti saat hadapi Sampdoria. Crotone adalah tim yang harus diwaspadai, mereka bermain seperti pasukan Montella [Sampdoria]. Mereka adalah tim yang percaya diri, memiliki pemain bagus, dan sangat terorganisir," terang Mihajlovic. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Isyaratkan Kramaric Ogah Pindah ke Italia
Liga Inggris 30 November 2015, 23:29 -
Mihajlovic Jadikan Coppa Italia Target Penting bagi Milan
Liga Italia 30 November 2015, 20:13 -
Prediksi AC Milan vs Crotone 2 Desember 2015
Liga Italia 30 November 2015, 15:00 -
Target Napoli, Milan-kan Inter
Liga Italia 30 November 2015, 13:06 -
Tanggal Ini Diharapkan Jadi Comeback Balotelli
Liga Italia 30 November 2015, 11:58
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR