Bertolacci awalnya adalah pemain yang dimiliki oleh dua tim AS Roma dan Genoa. Namun pada pekan kemarin, Roma telah menebus Bertolacci seharga 8,5 juta euro.
Di San Siro, gelandang 24 tahun ini disebut akan mendapat gaji 2 juta euro, belum termasuk bonus per musim. Pelatih baru Milan, Sinisa Mihajlovic, mengaku senang mendapat gelandang yang mencetak 6 gol dan 8 assist musim lalu bersama Genoa.
"Saya senang memiliki pemain seperti Bertolacci, karena dia adalah pemain yang cocok Milan, " kata Mihajlovic kepada Sky Sport Italia .
"Jika transfer ini resmi dalam beberapa hari, maka saya baru memberi komentar, tapi sekarang dia belum menjadi pemain kami." pungkas mantan pelatih Sampdoria tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 26 Juni 2015, 18:52

-
Liga Italia 26 Juni 2015, 18:23

-
Mihajlovic Akan Buat AC Milan Kembali Ditakuti
Liga Italia 26 Juni 2015, 15:08
-
Rakitic dan El Shaarawy Menjelma 'Iron Man' di Atas Lautan
Bolatainment 26 Juni 2015, 12:27
-
Agen Jovetic Akan Bertemu Juventus, Milan, dan Inter
Liga Italia 26 Juni 2015, 09:52
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR