Gelandang Milan Riccardo Montolivo berharap timnya bisa mengulangi performa melawan Lazio saat menghadapi Juventus di Turin. Menurut Montolivo, kemenangan atas Juventus sangat penting bagi Milan.
Selain untuk memulihkan kepercayaan diri usai cuma imbang 0-0 kontra Atalanta di giornata 12, kemenangan atas La Vecchia Signora juga bisa menjadi pembuktian bahwa mereka pantas bersaing masuk tiga besar. Oleh karena itu, Montolivo pun mau Rossoneri me-Lazio-kan sang juara bertahan di depan publiknya sendiri.
"Kami ingin menyampaikan pesan (kepada para rival) ketika melawan Juventus nanti (dengan kemenangan), sama seperti yang kami lakukan terhadap Lazio," kata Montolivo tegas seperti dikutip Football Italia.
Milan sekarang menempati peringkat enam dengan perolehan 20 poin hingga giornata 12. Milan masih terpaut tujuh poin dari pemimpin klasemen Fiorentina dan enam poin dari AS Roma di batas tiga besar. Sementara itu, Juventus setingkat di bawah Milan dengan 18 angka. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Montolivo Mau Milan Lazio-kan Juventus
Liga Italia 11 November 2015, 15:41
-
Madrid Rayu Arsenal Beli Jese Rodriguez
Liga Inggris 11 November 2015, 15:20
-
Direktur Barca: Sulit Datangkan Pogba
Liga Spanyol 11 November 2015, 14:54
-
Apa Yang Didapat Coman di Juventus? Taktik
Liga Italia 11 November 2015, 13:36
-
Pelle Masuk Daftar Belanja Juventus
Liga Italia 11 November 2015, 06:41
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR