Bola.net - - AC Milan dikabarkan tidak akan main-main saat mengajukan tawaran kontrak kepada penyerang Real Madrid, Alvaro Morata. Milan diyakini akan menjadikan Morata sebagai pemain dengan nilai gaji paling mahal di Serie A pada musim 2016/17 yang akan datang.
Milan saat ini memang sedang membangun skuat mereka untuk musim depan menyusul kedatangan investor baru asal Tiongkok. Rossoneri baru saja memberikan kontrak baru pada pelatih Vincenzo Montella, mendatangkan pemain belakang Matteo Musacchio dan gelandang Frank Kessie.
Namun, itu baru awal saja. Milan masih punya setumpuk agenda di bursa transfer musim panas mendatang. Dan, yang menjadi agenda utama Milan yakni mendatangkan penyerang Alvaro Morata dari Real Madrid.
Dikutip dari Calciomercato, untuk menarik perhatian Morata, Milan telah menyiapkan gaji besar pada pemain berusia 24 tahun. Milan akan membayar Morata dengan nilai 8 juta euro setiap musim dengan durasi kontrak yang lima tahun yang siap ditawarkan.
Selain itu, Milan juga sudah menyiapkan beberapa bonus tambahan dalam klausul kontrak yang akan dilayangkan.
Jika Morata sepakat menerima tawaran tersebut, maka ia akan jadi pemain dengan gaji paling mahal di Serie A. Saat ini, rekor gaji paling mahal masih dipegang oleh dua pemain Juventus, yakni Paulo Dybala dan Gonzalo Higuain. Keduanya menerima 7,5 juta euro setiap musim dari Si Nyonya Tua.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zidane Masih Bisa Lebih Baik dalam Menangani Real Madrid
Liga Spanyol 2 Juni 2017, 23:50
-
Morata Akan Jadi Pemain Bergaji Termahal di Serie A
Liga Italia 2 Juni 2017, 23:07
-
Zidane Pelatih Bagus, Kesuksesannya Tak Buat Morientes Terkejut
Liga Champions 2 Juni 2017, 22:32
-
Higuain: Madrid Adalah Masa Lalu
Liga Champions 2 Juni 2017, 22:29
LATEST UPDATE
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Visi Darren Fletcher untuk Manchester United: Kembalikan DNA Setan Merah!
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:50
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR