
Presiden Nerazzurri, Massimo Moratti akhirnya mengkonfirmasi perihal kesepakatan pihaknya dengan Thohir untuk proses pengambil alihan saham klub.
"Semua sudah ditandatangani, dalam beberapa jam ke depan akan ada rilis pers." ujar Moratti kepada wartawan di Milan, Selasa (15/10) pagi waktu setempat.
Thohir yang juga memiliki saham di klub MLS, DC United dipercaya akan mengambil alih 70 persen saham klub yang kini dilatih Walter Mazzarri tersebut.
"Puas? Ya, proses ini telah memakan waktu yang cukup lama, namun akhirnya kami mencapai titik temu, semuanya dalam keadaan yang stabil." lanjutnya.
Mengenai siapakah yang akan menempati posisi presiden klub, Moratti menegaskan dirinya memiliki kewenangan mutlak untuk menentukan Presiden La Beneamata.
"Di klub ini saya mencurahkan semua kecintaan saya, namun saya juga lega telah meninggalkan klub kepada orang yang memiliki karakter terhormat. Sekarang saya akan mencoba beradaptasi dengan cara kerja baru." tukasnya.
Moratti telah menjadi Presiden Inter Milan sejak 1995 silam. Prestasi puncaknya ialah kala berhasil mengantarkan Il Biscione meraih gelar treble pada 2010 lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Komentar Erick Thohir Usai Pastikan Kuasai Inter Milan
Liga Italia 15 Oktober 2013, 21:44
-
Pengusaha Indonesia Resmi Beli 70% Saham Inter Milan
Liga Italia 15 Oktober 2013, 21:27
-
Milito Mendadak Muncul di Radar Barca
Liga Spanyol 15 Oktober 2013, 17:42
-
Moratti Konfirmasi Pembelian Inter Milan Oleh Thohir
Liga Italia 15 Oktober 2013, 17:15
-
Kaka Kembali, Milan Siap Ladeni Udinese
Liga Italia 15 Oktober 2013, 16:20
LATEST UPDATE
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR