
Setelah sukses membawa Il Partenopei menjadi salah satu pesaing scudetto di Serie A sejak 2009, Mazzarri akhirnya resmi hengkang pada musim panas kemarin. Ia ditunjuk menggantikan Andrea Stramaccioni di Giuseppe Meazza, setelah musim sebelumnya tampil mengecewakan.
Akan tetapi kepindahan allenatore 52 tahun itu ke Milan rupanya tak mendapat respon baik dari De Laurentiis. Menurut presiden di San Paolo, Mazzarri justru melupakan jasa besar Napoli dalam mendongkrak popularitasnya.
"Kami membantu Mazzarri menjadi pelatih sekaliber saat ini, namun ia memutuskan untuk menjual dirinya (dengan bergabung ke Inter Milan)," ujar De Laurentiis.
"Tetapi kami tak mau menyalahkan diri sendiri dalam hal ini, dan telah merekrut pelatih terbaik."
Seketika usai ditinggalkan oleh Mazzarri, Napoli menunjuk Rafael Benitez, yang musim lalu berhasil mengantar Chelsea menjuarai turnamen Liga Europa. Di Serie A musim ini, Napoli masih menduduki posisi tiga di bawah AS Roma dan Juventus. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rayu Micah Richards, Arsenal Dibayangi Inter
Liga Inggris 14 November 2013, 17:03
-
10 Momen Hebat Dalam Sejarah AC Milan
Editorial 14 November 2013, 16:41
-
4 Laga Penting Inter Milan di Penghujung 2013
Editorial 14 November 2013, 16:26
-
Liga Eropa Lain 14 November 2013, 16:05

-
Napoli Anggap Mazzarri Rela Jual Diri Demi Inter Milan
Liga Italia 14 November 2013, 06:30
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Laga Arema FC vs Persik Menyisakan Rasa Pahit buat Macan Putih
Bola Indonesia 12 Januari 2026, 16:51
-
Spalletti Ingin Juventus Ngebut Seperti Ferrari, Apa Maksudnya?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:45
-
Jelang Juventus vs Cremonese: Spalletti Lempar Kode Belanja Pemain Nih?
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:18
-
Terbuai dan Terjebak Zona Nyaman, Penyebab Runtuhnya Liverpool Musim Ini
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:16
-
McTominay Pasang Badan: Napoli Pincang, Coba Inter Milan Main Tanpa Lautaro!
Liga Italia 12 Januari 2026, 16:05
-
Debut Manis Rosenior: Chelsea Pesta Gol, Tapi Itu Baru Awal
Liga Inggris 12 Januari 2026, 16:00
LATEST EDITORIAL
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55

























KOMENTAR