Striker berusia 28 tahun itu bergabung ke Bianconeri sebagai pemain pinjaman dari Southampton di hari terakhir bursa transfer Januari. Juve sendiri punya opsi untuk menjadikannya permanen di akhir musim dengan biaya 19 juta euro dengan jangka waktu pembayaran tiga tahun.
Menurut Tuttomercatoweb.com sebenarnya Osvaldo bisa saja memilih nomor yang lebih identik milik pemain hebat di Juve seperti nomor 11 milik Pavel Nedved atau nomor 17 kepunyaan David Trezeguet dulu. Namun ia nampaknya sudah mantap untuk memilih nomor 18.
Pemain bernama lengkap Pablo Daniel Osvaldo itu sebelumnya memang terlibat masalah di Southampton kala berkelahi dengan Jose Fonte dan hal itu membuatnya masuk daftar jual klub. Mantan pemain AS Roma itu masih belum membuat debutnya saat Juventus melumat Internazionale dengan skor 3-1 di Juventus Stadium dini hari tadi.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini: Juventus Tunjukkan Mental Sebenarnya
Liga Italia 3 Februari 2014, 22:40
-
'Jika Masih di Inter, Mourinho Tak Akan Jual Guarin'
Liga Italia 3 Februari 2014, 21:31
-
Lazio Akan Datangkan Quagliarella Bulan Juni
Liga Italia 3 Februari 2014, 21:14
-
Walter Mazzarri Terancam Dipecat?
Liga Italia 3 Februari 2014, 20:22
-
Osvaldo Pakai Nomor 18 di Juventus
Liga Italia 3 Februari 2014, 19:40
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR