Bola.net - - Miralem Pjanic mengaku belum mengeluarkan potensi terbaiknya di Juventus meskipun pada laga terakhir menghadapi Chievo Verona, (Minggu (6/11), ia menjadi penentu kemenangan dalam skor 1-2.
Dalam pertandingan tersebut, Pjanic mencetak gol dari tendangan bebas pada menit 75. Sebelum Pjanic mencetak gol, Juve unggul lebih dulu lewat gol Mario Mandzukic. Tapi keunggulan itu dibalas oleh Sergio Pellissier.
Dengan tambahan tiga poin, Juve semakin nyaman di peringkat pertama klasemen sementara dengan jumlah 30 poin. Sementara itu, Milan yang juga menang atas Palermo pada pekan ke-12, masih berjarak lima poin.
"Saya senang dengan tiga poin ini, karena itu penting untuk menjadi juara. Kami masih bisa lebih baik lagi, tapi kami punya banyak pemain baru, termasuk saya, dan kami masih perlu pelumas," kata Pjanic usai pertandingan pada laman resmi Juve.
"Saya ingin memberikan lebih dari hanya sekedar mencetak gol dari tendangan bebas. Saya masih beradaptasi dengan gaya permainan baru dan saya tahu harapannya tinggi, tapi saya santai," sambung pemain asal Bosnia tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Bintang Juve Terdepak Dari Timnas Italia
Piala Dunia 7 November 2016, 20:53
-
Bonucci: Saya Tak Pernah Telpon Man City
Liga Italia 7 November 2016, 17:01
-
Sturaro: Tiga Poin Penting Bagi Juventus
Liga Italia 7 November 2016, 14:35
-
Juventus Konfirmasi Cedera Barzagli
Liga Italia 7 November 2016, 12:02
-
Marotta: Juventus Bersabar Dengan Pjanic
Liga Italia 7 November 2016, 11:30
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR