Striker asal Bosnia itu sudah lama dikabarkan bakal pergi dari Manchester City. Penampilan yang minim di skuat utama membuat kesabaran Dzeko habis dan mantap untuk pergi dari Etihad Stadium.
Nama Dzeko dikaitkan dengan sejumlah klub jelang bursa transfer musim dingin dibuka kembali, Inter Milan termasuk di antaranya. Dan godaan untuk menjajal kompetisi lain di luar Premier League pun diisyaratkan Pjanic yang sudah tiga musim membela Giallorossi.
"Akankah Dzeko pindah ke Italia? Saya menjalin hubungan dengannya dan saya tahu ia berhasrat ingin tampil lebih banyak dan merasa lebih penting untuk tim (ketimbang saat ini)," ujarnya sebagaimana dilansir Sky Sport Italia.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bayern Kalah, Muller: Kami Hanya Manusia
Liga Champions 11 Desember 2013, 22:42
-
Donasi Mulia Micah Richards Untuk Amal
Bolatainment 11 Desember 2013, 21:08
-
Ribery Akui Bayern Sempat Remehkan City
Liga Champions 11 Desember 2013, 18:25
-
Kepingan Fakta Menarik Bayern vs City
Editorial 11 Desember 2013, 16:56
-
Juve Kembali Sangkal Berminat Pada Kolarov
Liga Italia 11 Desember 2013, 16:48
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR