Roma saat ini menempati posisi tiga klasemen sementara Serie A 2015/16. Roma memiliki 26 poin dari 12 pertandingan, terpaut masing-masing satu dari Fiorentina dan Inter Milan.
"Kami bertekad mencapai posisi setinggi mungkin di klasemen sebelum libur Natal. Kami ingin menutup tahun sebaik-baiknya," kata Pjanic seperti dikutip Forza Italian Football.
"Untuk mewujudkannya, semua pemain perlu memberikan yang terbaik. Kami juga berharap para pemain yang cedera bisa segera kembali. Kami ingin mengakhiri tahun 2015 dengan gemilang," tegasnya.
Roma punya lima laga Serie A tersisa di tahun 2015 ini. Lima laga tersebut adalah melawan Bologna (tandang), Atalanta (kandang), Torino (tandang), Napoli (tandang) dan Genoa (kandang). [initial]
Klik Juga:
- Mimpi Napoli dan Tantangan Mengulangi Era Kejayaan Maradona
- 5 Gol Terbaik Serie A 2015/16 Giornata 12
- Keganasan Roma dan Tiga Mesin Golnya
- Milan Panaskan Perburuan Lavezzi
- Juventus & Inter Perlu Pecah Rekor Untuk Hazard
- Montella Resmi Nahkodai Sampdoria
- Diminati Juventus, Pelle Masih Betah di Inggris
- Pelle: Berkat Juventus, Serie A Kembali Diakui
- Dua Winger Incaran Inter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pjanic Harap Terorisme Hilang Dari Muka Bumi
Bolatainment 16 November 2015, 14:07
-
Pjanic Ungkap Target Tinggi Roma Tahun Ini
Liga Italia 16 November 2015, 13:46
-
Keganasan Roma dan Tiga Mesin Golnya
Liga Italia 15 November 2015, 00:40
-
Szczesny Indikasikan Tak Pulang ke Arsenal
Liga Inggris 13 November 2015, 07:44
-
Salah Cedera, Roma Tak Tergoda Beli Anyar
Liga Italia 12 November 2015, 09:22
LATEST UPDATE
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR