Seperti diketahui, Juventus kembali mendapatkan banyak sorotan setelah laga melawan AS Roma dua pekan lalu. Pada laga yang berlangsung panas dan diwarnai beberapa insiden tersebut, Juventus menang dengan skor 3-2.
Kemenangan ini pun mendapatkan reaksi dari berbagai pihak. Salah satunya dari kapten AS Roma, Francesco Totti yang menuduh Juventus sebagai tim yang sering dibantu wasit dan menghalalkan segala cara untuk menang.
Menanggapi tuduhan tersebut, Platini, yang kini menjabat sebagai Presiden UEFA tersebut pun ikut angkat bicara.
"Ini selalu menjadi cerita lama yang sama bahwa Juventus selalu diuntungkan atau siapa pun yang juara karena mereka diuntungkan wasit. Saya tak melihat pertandingan Juventus vs Roma, atau melihat gol kemenangan dari Bonucci, tapi saya telah sering mendengarnya, dan ini selalu sama," ujarnya
"Tentu saja saya masih ingat tentang persaingan juara yang melibatkan Juventus. Persaingan melawan tim lain, namun kami tak membutuhkan bantuan wasit untuk menang," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Potong Masa Peminjaman Isla di QPR?
Liga Italia 15 Oktober 2014, 22:06
-
Platini: Juventus Tak Butuh Bantuan Wasit Untuk Menang
Liga Italia 15 Oktober 2014, 21:00
-
Juventus Siapkan 20 Juta Poundsterling Untuk Juan Mata?
Liga Inggris 15 Oktober 2014, 19:30
-
Dilepas Ke Dortmund, Immobile Berterima Kasih ke Juventus
Liga Eropa Lain 15 Oktober 2014, 19:14
-
Galeri: Seksinya Laura Barriales, Presenter Gres JTV
Open Play 15 Oktober 2014, 17:17
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR