Rami diberitakan mengalami perselisihan dengan Valencia. Hal itu sekaligus memunculkan minat sejumlah klub Eropa. Baik dari Premier League, Serie A hingga Russian Premier League.
Sebelumnya, Napoli juga diberitakan tertarik memakai jasa Rami dan pihak manajemen Valencia telah menolak proposal mereka. Hal itu semakin memperjelas peluang Rossoneri untuk mendapatkan tanda tangan bek Timnas Prancis tersebut.
Bahkan menurut laporan terkini, Rami akan tiba di Italia dalam beberapa hari, guna merampungkan proposal peminjaman dengan opsi pembelian permanen pada akhir musim. Kendati demikian, pemain 27 tahun itu baru bisa menjadi bagian skuat Massimiliano Allegri di bulan Januari.
"Saya mengetahui adanya konklusi perihal transfer Rami, jadi sebentar lagi kesepakatan pihak yang terlibat akan segera rampung," ujar Bronzetti pada Radio Kiss Kiss.
"Rami akan bergabung dengan Milan, meskipun pelatih Napolo Rafael Benitez juga tertarik memakai jasanya. Pemain Prancis tersebut memiliki banyak peminat, terutama dari luar Spanyol, namun pada akhirnya ia akan mendarat ke San Siro," tandas Bronzetti menegaskan.[initial]
Valencia Akui Negosiasi Dengan Milan Soal Rami
Milan Sukses Dapatkan Adil Rami?
Arsenal dan Duo Manchester Mau Tampung Adil Rami
Inter dan Napoli Siap Bajak Rami
Rami Mendarat di Serie A? (rkk/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balotelli Kabur Jelang Lawan Denmark!
Piala Dunia 11 Oktober 2013, 16:07 -
Detail Peminjaman Adil Rami ke AC Milan
Liga Italia 11 Oktober 2013, 11:26 -
Mario Gomez Fit Untuk Hadapi Milan
Liga Italia 11 Oktober 2013, 10:46 -
Plot Kepindahan Rami ke AC Milan Semakin Jelas
Liga Italia 11 Oktober 2013, 02:10 -
Reina: Saya Tidur Mengenakan Jersey Balotelli
Liga Italia 11 Oktober 2013, 01:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR