Hart bergabung ke Torino dengan status pemain pinjaman hingga akhir musim. Ia pindah karena terpental dari skuat utama Manchester City.
Kiper berusia 29 tahun ini sudah membela Torino pada empat pertandingan di Serie A. Gawangnya baru kebobolan tiga gol dan mampu mencatatan dua kali cleansheets. Hal ini mendapatkan respon yang bagus dari pihak klub.
Tuttosports mengabarkan bahwa Torino sedang mempersiapkan kontrak permanen pada Hart. Namun, saat ini masih ada ganjalan soal besaran gaji yang harus di tanggung. Mereka hanya mampu membayar Hart 2 juta euro setiap musimnya.
Nilai tersebut separuh dari gaji kiper nomor satu di Inggris. Saat ini Hart masih menerima 4 juta euro setiap musim. Jumlah tersebut ditanggung separuh-separuh oleh Man City dan Torino.
Kabar beredar bahwa Hart tidak akan keberatan dengan permintaan Torino. Pasalnya, ia tidak mungkin kembali ke City karena punya hubungan yang buruk dengan Pep Guardiola. Selain itu, City kini juga sudah punya kiper baru Claudio Bravo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Potong Gaji dan Joe Hart Akan Permanen di Torino
Liga Italia 29 September 2016, 21:10
-
Torino Siap Beli Permanen Joe Hart
Liga Inggris 29 September 2016, 15:06
-
Rashford Kenang Gol Spesial ke Gawang City
Liga Inggris 28 September 2016, 13:04
-
Kehadiran Joe Hart Beri Pemain Torino Kepercayaan Diri
Liga Italia 27 September 2016, 12:30
-
Guardiola: Klub dan Tim Harus Terima Keputusan Saya
Liga Inggris 25 September 2016, 00:40
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR