Quagliarella harus beristirahat selama enam bulan akibat cedera ligamen lutut yang ia dapatkan pada Januari 2011. Cedera tersebut tentu saja membuat dirinya keluar dari skuad utama racikan pelatih Antonio Conte dan membutuhkan waktu yang cukup lama untuk bisa kembali.
Akan tetapi, tahun 2012 terasa sangat spesial bagi dirinya. Pasalnya, pemain 29 tahun ini merasa hidup kembali dan menjadi sosok yang lebih baik.
"Itu adalah tahun yang spesial bagi saya. Saya menghadapi periode kelam karena sembuh dari cedera bukanlah hal yang mudah," terang penyerang Juventus itu.
"Akan tetapi, pukulan tersebut membuat saya mengerti banyak hal. Itu membuat saya bisa melihat siapa yang mencintai saya, menguatkan karakter dan kesabaran saya, dan akhirnya saya terlahir kembali."
Bahkan Quagliarella mengaku bahwa dirinya saat ini merasa memiliki tekad yang lebih serta rasa lapar akan gol yang lebih besar. Pada musim kompetisi 2012/13 ini, Quagliarella telah mencetak sembilan gol dari 16 kali penampilan dirinya. (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Quagliarella: 2012 Adalah Tahun Kebangkitan Saya
Liga Italia 2 Januari 2013, 21:00
-
Alexis Sanchez Bantah Akan Tinggalkan Barca
Liga Champions 2 Januari 2013, 18:11
-
'Conte Calon Sempurna Pengganti Sir Alex'
Liga Italia 2 Januari 2013, 17:30
-
Radja Nainggolan Panaskan Persaingan Juve - Napoli
Liga Italia 2 Januari 2013, 15:15
-
Lippi: Spirit Juventus Kembali Karena Conte
Liga Italia 2 Januari 2013, 14:05
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR