Dalam konferensi pers, allenatore Rudi Garcia memastikan akan memiliki lebih banyak pemain guna menghadapi Cesena. Setidaknya ada tiga nama tambahan yang sudah siap bermain, masing-masing adalah Seydou Keita, Kostas Manolas dan striker Mattia Destro.
"Keita dan Manolas sudah kembali berlatih dan mereka lebih bugar. Keita memang belum 100 persen dan dia baru kembali berlatih. Ia bisa jadi starter, tapi bila memungkinkan saya tak akan memainkannya 90 menit untuk menjaga kebugarannya saat melawan Napoli.
"Destro baik-baik saja, ia siap bermain. Kemarin ia tak latihan tapi hari ini ia berlatih normal. Kita tahu dengan adanya Destro kami memiliki pemain yang mampu beroperasi di dalam kotak penalti dengan baik." tutur Garcia seperti dikutip Football Italia.
Destro memang lebih memiliki kecepatan sementara Francesco Totti lebih bagus dalam penguasaan bola. Meski tipikal kedua penyerang itu berbeda, Garcia memastikan tak akan ada masalah bila memainkan keduanya secara bersamaan di lini depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Khawatirkan Kondisi Lapangan Luigi Ferraris
Liga Italia 28 Oktober 2014, 23:04
-
Roma vs Cesena, Garcia Sambut Kembalinya Destro
Liga Italia 28 Oktober 2014, 21:29
-
Tak Dicurangi Wasit, Cole Yakin Roma Bisa Menang Scudetto
Liga Italia 28 Oktober 2014, 21:02
-
Preview: Roma vs Cesena, Mutlak 12
Liga Italia 28 Oktober 2014, 13:59
-
Mantan Pemain Terbaik Wanita Ini Akan Gabung AS Roma
Liga Italia 28 Oktober 2014, 03:58
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR