Penampilan apik Chicharito di musim pertamanya bersama Leverkusen mengundang minat sejumlah klub untuk mendapatkan jasanya. Salah dua klub yang paling getol mengejar mantan striker Manchester United ini adalah juara bertahan Serie A Juventus dan Juara Bertahan Bundesliga, Bayern Munchen.
Schmidt selaku pelatih Leverksuen menertawakan rumor kepindahan strikernya tersebut, karena ia menilai Chicharito sangat bahagia di BayArena. "Chicha tidak mencari klub baru pada musim panas ini. Kemungkinannya untuk bertahan di sini sangatlah besar" beber Schmidt kepada Bild.
"Saya sendiri tidak begitu peduli dengan rumor-rumor tersebut. Pada akhirnya, rumor tersebut menjadi penghargaan kepada jerih payah kami selama ini. Yang terpenting bagi kami adalah mencegah para pemain kami pergi, karena saya selalu yakin mereka selalu gembira saat kembali ke klub setelah libur musim panas" tutup pelatih 49 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Resmi Gaet Marko Pjaca
Liga Italia 21 Juli 2016, 23:32 -
Raiola Bantah Pogba Sudah Sepakat Gabung Man United
Liga Italia 21 Juli 2016, 21:03 -
Alvaro Morata: Terima Kasih, Juventus!
Liga Italia 21 Juli 2016, 18:39 -
Marko Pjaca Tes Medis di Juventus
Liga Italia 21 Juli 2016, 18:23 -
Mourinho Akui Inginkan Pogba di MU
Liga Inggris 21 Juli 2016, 17:54
LATEST UPDATE
-
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR