Pjaca sebelumnya dipastikan mantap bergabung dengan Juventus. Ia datang dengan harga transfer 25 juta euro. Sebelum memilih Juve, ia juga sempat dikaitkan dengan AC Milan.
"Saya ingin mengatakan bahwa pertandingan pada hari Rabu merupakan penampilan terakhir saya untuk Zagreb. Ini adalah klub saya yang sudah saya dukung sejak lahir. Saya berterimakasih pada Zagreb atas semuanya," buka Pjaca.
Pemain 21 tahun ini selama ini bermain cukup apik untuk Zagreb di kompetisi domestik. Dan, pijaran bakatnya semakin membuat banyak klub silau saat ia tampil di Euro 2016 bersama Kroasia.
"Saya senang karena saat ini sedang menunggu tantangan baru, tapi saya sedih karena harus meninggalkan klub yang saya dukung. Saya pikir ini memang sudah waktunya untuk berpisah," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Higuain Tidak Akan Gabung Juventus
Liga Italia 19 Juli 2016, 23:29
-
Agen Pogba: MU Akan Bertemu Juve? Bohong!
Liga Inggris 19 Juli 2016, 22:33
-
Segera Gabung Juve, Pjaca Jalani Laga Perpisahan dengan Zagreb
Liga Italia 19 Juli 2016, 20:19
-
MU dan Juve Bertemu untuk Bahas Transfer Pogba
Liga Inggris 19 Juli 2016, 19:32
-
Salah: Kita Harus Hormati Pilihan Pjanic Gabung Juve
Liga Italia 19 Juli 2016, 19:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR