Bola.net - - Gianluigi Buffon diyakini akan pensiun di akhir musim 2017/18 ini. Namun, meski nanti sudah pensiun, Buffon tidak akan begitu saja meninggalkan timnas Italia. Peran baru disiapkan untuknya.
Kontrak profesional Buffon dengan Juventus akan selesai pada akhir musim 2017/18 ini. Kegagalan Juve di Liga Champions diyakini bakal membuatnya pensiun dan tidak memperbaharui kontrak. Secara otomatis, Buffon juga akan pensiun dari timnas.
Calciomercato menulis bahwa pihak Juve telah menyiapkan peran baru untuk Buffon di jajaran manajerial.
Namun, eks penjaga gawang Parma ini justru diharapkan tetap berada di timnas Italia oleh FIGC [Federasi sepakbola Italia]. Setelah pensiun, Buffon akan diberi peran khusus untuk memimpin tim nasional Italia.
FIGC belum menyebutkan posisi pasti yang akan ditempati oleh Buffon. Tapi, pria berusia 40 tahun nantinya diharap bisa membangun timnas Italia yang kini sedang dalam krisis pasca gagal lolos ke Piala Dunia 2018.
Buffon sendiri masih aktif sebagai pemain timnas Italia. Ia masih jadi pilihan utama di bawah mistar dan juga kapten tim. Buffon diprediksi akan menjalani laga terakhirnya bersama Italia pada 4 Juni mendatang, melawan Belanda, sebelum akhirnya pensiun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Pensiun, Buffon Tetap Bertahan di Timnas Italia
Liga Italia 3 Mei 2018, 19:37
-
Monchi: Sepak Bola Italia Harus Bersuara!
Liga Champions 3 Mei 2018, 13:48
-
Cari Bek Kanan Baru, MU Bajak Arsenal Lagi?
Liga Inggris 3 Mei 2018, 12:47
LATEST UPDATE
-
Bila Benar Vlahovic Absen, Juventus Siapkan Kenan Yildiz jadi False 9 Lawan Fiorentina?
Liga Italia 18 November 2025, 09:45
-
Jerman vs Slovakia: Kenapa Aleksandar Pavlovic Ditarik Keluar, Cedera?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:24
-
Declan Rice Ingin Kontrak Baru, tapi Arsenal Minta Sabar, Kenapa?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:21
-
Pemain Cedera Saat Bela Negara di Jeda Internasional: Apakah Klub Dapat Ganti Rugi?
Piala Dunia 18 November 2025, 09:10
-
Martin Odegaard Kembali: Akankah Mikel Arteta Tetap Memberinya Kebebasan Bergerak?
Liga Inggris 18 November 2025, 09:03
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR