
Bola.net - Pelatih Juventus, Igor Tudor, akhirnya angkat bicara mengenai spekulasi yang membayangi masa depan Dusan Vlahovic. Ia menyatakan bahwa segala kemungkinan masih bisa terjadi terkait status sang striker pada sisa bursa transfer ini.
Sejak bursa transfer musim panas dibuka, Juventus terus dikabarkan akan berpisah dengan Dusan Vlahovic. Striker asal Serbia itu disebut tidak termasuk dalam rencana pelatih Igor Tudor untuk musim 2025/2026.
Namun hingga saat ini, Vlahovic masih tetap bertahan di Turin. Bahkan, berbagai rumor transfer yang melibatkan namanya tampak meredup.
Situasi ini memunculkan pertanyaan besar mengenai apakah Vlahovic akhirnya akan dilepas atau justru dipertahankan oleh Juventus. Bagaimana penjelasan sang pelatih?
Simak pernyataan lengkap Igor Tudor berikut ini.
Status Saat Ini: Masih Pemain Juventus
Igor Tudor secara terbuka membahas spekulasi seputar masa depan Vlahovic di Juventus.
Pelatih asal Kroasia itu menegaskan bahwa hingga detik ini, sang striker masih resmi tercatat sebagai pemain Juventus dan tetap diperhitungkan dalam skuad tim.
"Vlahovic benar-benar fokus di tim kami. Hingga saat ini ia masih jadi pemain Juventus," ungkap Tudor.
Semua Kemungkinan Terbuka
Ketika ditanya mengenai kepastian apakah Vlahovic akan dipertahankan atau dijual, Tudor tidak memberikan jaminan apapun.
Ia menekankan bahwa dalam dunia transfer, segala sesuatu bisa berubah dengan cepat sehingga ia tidak menutup kemungkinan untuk semua skenario.
"Kita lihat apa yang akan terjadi di pekan terakhir bursa transfer. Semua hal bisa terjadi," pungkasnya.
Minat dari Satu Klub
Berdasarkan laporan yang beredar, saat ini setidaknya ada satu klub yang masih menunjukkan ketertarikan terhadap Vlahovic.
AC Milan dikabarkan masih memantau situasi sang striker, terutama setelah gagal merekrut Victor Boniface dari Bayer Leverkusen.
Klasemen Serie A
Sumber: Fabrizio Romano
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Nasib Dusan Vlahovic di Juventus, Igor Tudor: Kita Lihat Nanti!
Liga Italia 25 Agustus 2025, 14:35
-
Debut Impian David, Yildiz yang Tetap Membumi, dan Kompak Tak Mau Bahas Scudetto
Liga Italia 25 Agustus 2025, 08:42
-
Man of the Match Juventus vs Parma: Kenan Yildiz
Liga Italia 25 Agustus 2025, 04:58
LATEST UPDATE
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
-
Presiden Prabowo Targetkan Produksi Mobil dan Motor Nasional Menuju Indonesia Emas 2045
News 17 November 2025, 14:51
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 17 November 2025, 14:48
-
Diskon Tiket Pesawat untuk Natal dan Tahun Baru, Penerbangan Dimulai 22 Desember 2025
News 17 November 2025, 14:35
-
Nestapa Pecco Bagnaia, Akui 2025 Musim Terburuknya di MotoGP: Tapi Saya Nggak Boleh Marah!
Otomotif 17 November 2025, 14:31
-
Eks Chelsea Ini Ungkap Dua Biang Kerok yang Bikin Performa Liverpool Terjun Bebas
Liga Inggris 17 November 2025, 14:30
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR