Balotelli sendiri bergabung dengan dari AC Milan pada tahun 2014 silam. Namun selama berkarir di Merseyside, ia tidak kunjung memberikan dampak yang signifikan sehingga musim lalu ia dipinjamkan kembali ke Rossoneri.
Di Milan ia juga gagal bersinar di bawah asuhan Sinisa Mihajlovic. Dan pada akhirnya ia pun dilepas oleh Liverpool ke pada musim panas ini.
Balotelli mengaku menyesal pindah ke Liverpool. Kini ia juga mengaku menyesal balik ke Milan.
"Saya seharusnya tidak pernah pergi kembali ke Milan," serunya pada Canal +.
"Saya memilih gabung Nice agar bisa tersenyum lagi. Dalam beberapa tahun terakhir, saya telah kehilangan kesenangan bermain, tapi sekarang saya merasa nyaman," terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Balotelli: Saya Masih Bisa Menangkan Ballon D'Or
- Balotelli: Gabung Liverpool Keputusan Terburuk Dalam Hidup Saya
- Terungkap, Kisah di Balik 'Why Always Me' Balotelli
- Fanni: Beli Balotelli Seperti Main Rolet
- Terungkap, 'Kenakalan' Balotelli pada Rodgers
- Dihina Oleh Agen Balotelli, Klopp Woles
- 'Balotelli Beda dengan Ben Arfa'
- Raiola: Ibrahimovic Mirip dengan Balotelli
- Manchester City Sudah Ingatkan Liverpool Soal Balotelli
- Ini Cara Balotelli Cari Info Soal Nice
- Ben Arfa Puji Keputusan Nice Datangkan Balotelli
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berlusconi: Jual Milan Adalah Pilihan Tepat
Liga Italia 13 September 2016, 09:15
-
Tak Cuma ke Liverpool, Balotelli Juga Menyesal Balik ke Milan
Liga Italia 13 September 2016, 04:01
-
Punya Bos Baru, Ancelotti Berharap Milan Bisa Bangkit
Liga Italia 13 September 2016, 03:43
-
Balotelli: Gabung Liverpool Keputusan Terburuk Dalam Hidup Saya
Liga Inggris 12 September 2016, 12:30
-
Montella Pasrah Klaim Penalti Bacca Tak Digubris Wasit
Liga Italia 12 September 2016, 02:19
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR