Kejadian tersebut berlangsung di partai Serie A antara Chievo versus Inter hari kemarin, dalam situasi tanpa bola Eto'o menanduk dada Cesar pada menit 38, seperti yang didapat Materazzi dari Zidane di Piala Dunia 2006.
Sebelum kejadian tersebut kedua pemain tersebut memang sering terlibat adu argumen di dalam lapangan, Cesar malam itu memang bertugas me-marking Eto'o, dan nampaknya striker Kamerun tersebut emosi dan melakukan pembalasan akan kata-kata pedas Cesar.
Untungnya kejadian tersebut sama sekali tidak disaksikan secara langsung oleh Wasit, hakim garis, serta ofisial keempat pertandingan hingga Eto'o tidak diusir keluar, namun kejadian tersebut terekam jelas oleh kamera.
Kini artinya Inter dan Eto'o harus bersiap-siap menjalani pemeriksaan bukti rekaman video tersebut dari pihak kedisplinan Liga Serie A, dan berpotensi membuatnya bakal diskorsing dalam jangka waktu yang panjang.
Dalam laga itu sendiri Inter akhirnya kalah dari Chievo dengan skor 2-1, Eto'o sempat menyumbang gol hiburan Inter di menit-menit akhir laga, dan harus rela menerima kenyataan kini sang juara bertahan hanya duduk di peringkat 6 klasemen sementara Serie A.
Berikut kejadian Eto'o-Cesar yang terekam oleh kamera tersebut:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Drama di Laga Newcastle vs Man City: Kontroversi VAR dan Matinya Sepak Bola
Liga Inggris 14 Januari 2026, 08:27
-
Barcelona Ingin Pertahankan Rashford, tapi Ogah Bayar Mahal
Liga Spanyol 14 Januari 2026, 08:26
-
Mason Greenwood Hat-trick, Marseille Hajar Bayeux 9-0 di Coupe de France
Liga Eropa Lain 14 Januari 2026, 08:19
-
Alvaro Arbeloa Buka Era Baru di Real Madrid, Sebut-Sebut Nama Jose Mourinho
Liga Spanyol 14 Januari 2026, 07:58
-
Jude Bellingham Murka Bantah Isu Retaknya Hubungan dengan Xabi Alonso
Liga Spanyol 14 Januari 2026, 07:44
-
Pengumuman Transfer Joao Cancelo Sempat Dihapus Barcelona, Ada Apa?
Liga Spanyol 14 Januari 2026, 07:28
-
Rapor Pemain Man City vs Newcastle: Antoine Semenyo si Pemain Baru Langsung Nyekor
Liga Inggris 14 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Newcastle vs Man City: Bernardo Silva
Liga Inggris 14 Januari 2026, 06:54
-
Rekap Hasil Bundesliga: Dortmund Bekuk Bremen, Laga Leverkusen Ditunda
Bundesliga 14 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Newcastle vs Man City: Gol Injury Time Bawa Satu Kaki City ke Final
Liga Inggris 14 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Roma vs Torino: Gol Menit Akhir Ilkhan Hentikan Langkah Giallorossi
Liga Italia 14 Januari 2026, 05:07
LATEST EDITORIAL
-
Pemain yang Diuntungkan dan Dirugikan dari Pemecatan Xabi Alonso di Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:45
-
5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi dari Real Madrid
Editorial 13 Januari 2026, 13:22
-
Warisan Terakhir Ruben Amorim: 4 Nama Target yang Masih Bisa Direkrut MU
Editorial 12 Januari 2026, 15:17
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22




















KOMENTAR