Akhir pekan lalu, Pirlo juga menunjukkan kelasnya dengan mencetak gol freekick yang menentukan kemenangan Bianconeri atas Genoa, juga dengan skor 1-0.
"Saya pikir Pirlo adalah yang terbaik di dunia dalam urusan tendangan bebas, saya juga yakin ia akan mampu mematahkan rekor gol bola mati di Serie A milik Sinisa Mihajlovic," puji Alessio seperti dilansir Mediaset.
"Gol tersebut memecahkan kebuntuan, namun tim ini memang telah berjuang dengan keras mulai awal laga hingga peluit panjang berbunyi."
Gol tendangan bebas Pirlo ke gawang Genoa merupakan yang ke 25 dicatatkan oleh pemain kelahiran Brescia tersebut. Butuh tiga gol lagi untuk menyamai rekor Mihajlovic, yang sejauh ini tercatat sebagai pemain paling produktif dalam hal bola mati di Serie A.[initial]
Baca Juga
- Llorente: Tim Besar Selalu Dituduh Dibantu Wasit
- Chiellini Sebut Nama Striker Yang Paling Menyulitkannya
- Gara-Gara Lelucon Sang Kakak, Llorente Telepon Totti untuk Minta Maaf
- Conte: Dukunglah Tim Kesayangan, Bukan Malah Hina Lawan
- Tim Muda Juve Kini Dilatih Pahlawan Piala Dunia 2006
- Inilah Sosok Defender Terbaik Dunia di Mata Chiellini
- Agen: Untuk Apa Pogba Memperbarui Kontrak Bersama Juve?
- Ronaldo: Juve Telah Mencuri Dua Scudetti Inter
- Tevez Tak Pedulikan Komplain Tim Lain Soal Wasit
- Juve dan Roma Adu Cepat Gaet Wonderkid Argentina
- Punya Karakter, Conte Jadi Kandidat Pengganti Moyes
- Dirayu Alexis Pindah ke Barca, Inilah Jawaban Vidal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Lyon Sebut Juve Favorit Liga Europa
Liga Eropa UEFA 21 Maret 2014, 22:24
-
Nedved: Juventus Sementara Harus Lupakan Final
Liga Eropa UEFA 21 Maret 2014, 22:10
-
Hasil Drawing Perempat Final Liga Europa 2013-14
Liga Eropa UEFA 21 Maret 2014, 19:22
-
Asamoah Senang Bermain Dengan Para Juara di Juventus
Liga Italia 21 Maret 2014, 11:15
-
Pirlo, Sang Dewa Tendangan Bebas
Liga Italia 21 Maret 2014, 11:01
LATEST UPDATE
-
Diisukan Masuk Daftar Jual, Gabriel Jesus Masih Setia kepada Arsenal
Liga Inggris 20 November 2025, 00:33
-
Ruben Amorim Akui Manchester United Masih Jauh dari Sempurna
Liga Inggris 20 November 2025, 00:20
-
Enam Gol dalam Tiga Laga, Mengapa Putra Gianluigi Buffon Tidak Main untuk Italia?
Liga Italia 19 November 2025, 23:23
-
Eder Militao Cedera saat Bela Timnas Brasil, Real Madrid Rugi Dua Pekan
Liga Spanyol 19 November 2025, 23:01
-
Prediksi Persija Jakarta vs Persik Kediri 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 23:00
-
Arsenal Kena Pukulan Berat, Gabriel Magalhaes Absen Sebulan
Liga Inggris 19 November 2025, 21:34
-
Di Balik Kritik, Xabi Alonso Mendapat Dukungan Kredibel dari Legenda Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 21:13
-
Vinicius Junior dan Peringatan Toni Kroos: Perilaku yang Bisa Merugikan Real Madrid
Liga Spanyol 19 November 2025, 20:21
-
Juventus dan Kesenjangan Kualitas Skuad: Jalan Panjang untuk Kembali ke Puncak
Liga Italia 19 November 2025, 20:03
-
Prediksi Persijap Jepara vs Semen Padang 20 November 2025
Bola Indonesia 19 November 2025, 19:30
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37


























KOMENTAR