Bola.net - - Massimiliano Allegri sudah memutuskan untuk meninggalkan Juventus pada akhir musim 2018-2019. Kapten sekaligus bek Juve, Giorgio Chiellini mengatakan bahwa sosok Allegri akan dirindukan para pemain.
Allegri diangkat menjadi pelatih Juventus pada tahun 2014 untuk menggantikan Antonio Conte. Sejak saat itu, mantan pelatih AC Milan itu mampu meraih kesuksesan besar di Turin.
Allegri sukses mengantarkan Juventus memenangkan lima gelar Serie A secara beruntun. Selain itu, ia juga memenangkan empat Coppa Italia dan dua gelar Supercoppa Italiana.
Akan tetapi, kebersamaan Allegri dengan Juventus akan berakhir pada akhir musim ini. Allenatore berusia 51 tahun itu sepakat untuk menanggalkan jabatannya.
Akan Dirindukan
Chiellini mengatakan bahwa Allegri sudah memberikan banyak hal untuk Juventus. Karena itu, sosoknya pastinya akan dirindukan para pemain Bianconeri.
“Allegri? Dia sudah memberikan banyak hal untuk Juventus dan akan diingat. Kami harus berterima kasih kepadanya dan kemudian Juventus akan terus melangkah maju seperti biasa,” kata Chiellini dilansir Calciomercato.
“Dia punya kualitas luar biasa, seorang pria yang selalu bersikap positif. Dia akan dirindukan oleh banyak pihak di Juventus. Mungkin di masa depan, dia akan kembali."
Puji Barzagli
Bek veteran Andrea Barzagli memutuskan pensiun pada akhir musim ini. Chiellini juga akan merindukan sosok berusia 38 tahun itu di klub.
"Barzagli di staf teknis? Saya harap begitu. Andrea adalah orang yang istimewa dan juga pemain yang luar biasa. Saya pasti akan sangat merindukannya, saya mendapat kehormatan menghabiskan 8 tahun yang fantastis bersamanya," lanjutnya.
"Saya masih bisa belajar banyak darinya, apalagi anak muda yang akan datang," pungkasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Peringatan Lotito untuk Juventus: SMS Adalah Permata Mahkota Lazio!
Liga Italia 22 Mei 2019, 21:14
-
Juventus Mulai Tawar Nicolo Zaniolo
Liga Italia 22 Mei 2019, 20:20
-
Juventus Pakai Jasa Makelar untuk Rekrut Mauricio Pochettino
Liga Italia 22 Mei 2019, 17:40
-
Soal Pengganti Allegri, Chiellini Pilih Lippi
Liga Italia 22 Mei 2019, 11:45
-
Tinggalkan Juventus, Allegri Akan Dirindukan Para Pemain
Liga Italia 22 Mei 2019, 11:15
LATEST UPDATE
-
Enzo Maresca Dikabarkan Ingin Latih MU, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 3 Januari 2026, 19:03
-
Ealah! Kobbie Mainoo Ternyata Tidak Berencana Tinggalkan Manchester United
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:52
-
Ruben Amorim Faktor Ini Bisa Buat MU Ketar-ketir di Kandang Leeds United!
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:43
-
Prediksi Lazio vs Napoli 4 Januari 2026
Liga Italia 3 Januari 2026, 18:30
-
Terungkap, MU Tutup Pintu 'Balikan' dengan James Garner
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:21
-
Manchester United Percepat Proses Transfer Carlos Baleba?
Liga Inggris 3 Januari 2026, 18:06
-
Prediksi Aston Villa vs Nottingham Forest 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:54
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs PSBS Biak 4 Januari 2026
Bola Indonesia 3 Januari 2026, 17:45
-
Prediksi Wolves vs West Ham 3 Januari 2026
Liga Inggris 3 Januari 2026, 17:15
-
Daftar Pembalap Indonesia yang Berlaga di Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
-
Jadwal Lengkap Idemitsu Moto4 Asia Cup 2026
Otomotif 3 Januari 2026, 17:01
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43

























KOMENTAR