Bola.net - - Keinginan AC Milan untuk bisa mendapatkan jasa Andrea Belotti kembali menguat. Hal ini tidak lepas dari kabar bahwa Torino sebagai klub pemilik Belotti telah menurunkan harga jual sang pemain.
Sepanjang dua bursa transfer yang telah lewat, Belotti telah menjadi incaran banyak klub di Eropa. Tapi, banyak yang kemudian mundur, termasuk Milan, karena Torino mematok harga yang terlalu mahal bagi setiap peminat jasa Belotti.
Torino memiliki klausul bahwa setiap klub yang ingin membeli Belotti harus membayar 100 juta euro.
Dikutip dari La Stampa, kini Torino mulai menurunkan harga jual penyerang berusia 24 tahun. Il Toro tidak lagi ngotot meminta dana senilai 100 juta euro. Tentu saja ini menjadi kabar baik bagi Milan.
Masih dikutip dari surat kabar asal Italia tersebut, Milan pun siap menjual dua pemainnya demi mendapatkan jasa Belotti musim depan. Dua pemain yang akan dijual oleh Milan yakni Andre Silva dan Nikola Kalinic. Hasil penjualan akan dipakai untuk membeli Belotti.
Seperti diketahui, Milan memang sangat berambisi mendatangkan Belotti. Pelatih Milan, Gennaro Gattuso, sudah sejak lama mengagumi penyerang tim nasional Italia tersebut dan berharap bisa membawanya ke San Siro.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Penalti Absurd Eks AC Milan di Tiongkok
Open Play 1 Mei 2018, 23:04
-
Torino Beri Diskon, AC Milan Kejar Belotti Lagi
Liga Italia 1 Mei 2018, 20:35
-
Milan Tak Boleh Kehilangan Poin Lagi
Liga Italia 30 April 2018, 18:50
-
Locatelli: Milan Seharusnya Bisa Menang 4-0
Liga Italia 30 April 2018, 10:46
-
Calhanoglu: Milan Kembali Ke Jalur Kemenangan
Liga Italia 30 April 2018, 10:25
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR