Bola.net - - Francesco Totti mengatakan bahwa dalam waktu dekat dia akan memberi kejelasan seputar masa depannya. Pada akhir musim nanti, Totti bakal mengkonfirmasikan apakah dia akan pensiun di AS Roma atau tidak.
Minggu ini, kabar pensiunnya Totti muncul dari kubu Roma. Tak sedikit yang bertanya-tanya tentang kebenarannya. Pasalnya, bukan Totti sendiri yang mengumumkan rencana tersebut.
Direktur olahraga Monchi lah yang mengatakan kalau Totti akan pensiun setelah kontraknya di Roma habis akhir musim ini.
Ditemui wartawan dalam sebuah pertandingan basket antara Virtus Roma dan Ravenna kemarin (05/5) malam waktu setempat, Totti ditanya tentang kabar pensiun tersebut. Dikutip Football Italia, dia menjawab: "Kalian akan tahu akhir musim nanti."
"Kalian akan tahu segalanya 23 hari lagi. Kalian sudah menunggu selama setahun..."
Bukan cuma Monchi yang mengatakan kalau Totti akan pensiun akhir musim ini. Presiden Roma James Pallotta juga mengaku kalau dia sudah bicara dengan Totti, dan ikon Roma itu katanya telah setuju untuk menjadi direktur teknik Giallorossi sesudah gantung sepatu nanti.
Namun sekali lagi, belum ada konfirmasi dari Totti sendiri. Dia meminta, tunggu 23 hari lagi.
Klik juga:
- Bangganya Szczesny Setim Dengan Totti
- Sarri: Pensiunkan (Sementara) Nomor 10 Totti
- 'Milan, Kami Mampu Kalahkan Siapa Saja'
- Del Piero: Totti, Akhirilah Dengan Senyuman
- Szczesny Tegaskan Sapu Bersih
- Head-to-head: AC Milan vs AS Roma
- Data dan Fakta Serie A: AC Milan vs AS Roma
- Prediksi AC Milan vs AS Roma 8 Mei 2017
- Leonardo Melukis '4-2-Fantasia' di Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Spalletti: Finish di Posisi Kedua Seperti Scudetto
Liga Italia 6 Mei 2017, 22:15
-
Montella Akui Punya Hubungan Spesial Dengan Roma
Liga Italia 6 Mei 2017, 20:10
-
Kontra Roma, Montella Minta San Siro Bergemuruh
Liga Italia 6 Mei 2017, 19:50
-
Montella: Pemain Milan Bergairah Hadapi Roma
Liga Italia 6 Mei 2017, 19:30
-
Akurasi Tembakan Suso Mengancam Roma
Liga Italia 6 Mei 2017, 13:32
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR