Vidic memang dipastikan bakal hengkang dari United di akhir musim ini. Sebab, pembicaraan kontraknya dengan pihak Setan Merah tak berjalan mulus. Padahal, kontraknya akan berakhir pada musim panas ini.
Artinya, sejak Januari kemarin, bek asal Serbia ini pun bebas menjalin kesepakatan pra-kontrak dengan klub manapun. Kabarnya, selain Inter, AS Roma, Juventus dan AC Milan juga meminatinya.
Namun, seperti yang dilansir oleh Corriere dello Sport, Vidic akan segera menjadi bagian dari skuat Inter musim depan setelah ia berhasil melewati tes medis dengan pihak klub tersebut. Walau demikian, tak ada informasi kapan pemain berusia 32 tahun itu melakoni tes tersebut. Namun, yang jelas, pengumuman hijrahnya Vidic ke klub milik Erick Thohir itu bakal dilakukan dalam beberapa hari ke depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Szczesny: Hasil Seri Lawan United Adalah Modal Hadapi Liverpool
Liga Inggris 13 Februari 2014, 23:07
-
Diincar United & Arsenal, Ajax tak Mau Lepas Dua Bintang Mudanya
Liga Eropa Lain 13 Februari 2014, 21:12
-
Liga Italia 13 Februari 2014, 21:04

-
Cari Pengganti Evra, United Incar Bek Atletico
Liga Inggris 13 Februari 2014, 20:03
-
Meski Kecewa, Szczesny Tetap Yakin Arsenal Juara
Liga Inggris 13 Februari 2014, 20:00
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR