Nerazzuri berhasil mengalahkan Milan dalam pertemuan pertama di Serie A musim ini berkat gol tunggal Fredy Guarin. Zanetti mengatakan bahwa Inter harus mengerahkan semua kemampuan agar bisa kembali keluar sebagai pemenang.
"Saya rindu bermain di derby. Saya tahu bagaimana perasaan fans ketika kami menghadapi Milan atau Juventus. Para pemain juga tahu dan saya berharap laga berjalan seru," kata Zanetti kepada Inter Channel.
"Kami harus memberikan semua yang kami punya dan menghormati jersey ini. Itulah satu-satunya cara untuk mendapatkan hasil yang besar."
Inter sendiri saat ini berada di posisi empat dengan 41 poin dari 21 laga. Sementara Milan menghuni peringkat enam dengan terpaut delapan poin dari Inter.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bacca Niat Cetak Gol Rabona di Derby Milan
Liga Italia 30 Januari 2016, 22:53
-
Alami Momen Sulit, Zanetti Minta Inter Tetap Bersatu
Liga Italia 30 Januari 2016, 17:07
-
Zanetti Rindukan Pertandingan Derby
Liga Italia 30 Januari 2016, 16:57
-
Zanetti: Derby Bisa Dongkrak Kepercayaan Diri Inter
Liga Italia 30 Januari 2016, 16:41
-
Eder Siap Dimainkan di Derby della Madonnina
Liga Italia 30 Januari 2016, 04:48
LATEST UPDATE
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
-
Kesempatan Emas Arsenal Perlebar Jarak Setelah Man City dan Villa Terpeleset
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:49
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR