
Bola.net - Klub Premier League Chelsea akhirnya mengetahui klub mana saja yang menjadi lawannya di League Phase di UEFA Conference League 2024/2025.
UEFA telah menggelar undian untuk fase tersebut di Monaco, pada Jumat (30/08/2024). Chelsea masuk sebagai salah satu dari 36 tim yang berlaga di kompetisi tersebut.
Chelsea mendapat tiket ke league phase itu setelah sebelumnya memenangkan duel lawan Servette di babak playoff. Mereka unggul dengan agregat 3-2.
Chelsea kemudian masuk ke pot 1 jelang undian league phase tersebut. Sebab mereka merupakan tim dengan rangking tertinggi dalam koefisien UEFA.
Hasil Drawing Chelsea
Di League Phase nanti, Chelsea akan berhadapan dengan enam tim dari berbagai negara. Salah satunya adalah Noah.
Klub tersebut berasal dari Armenia. Mereka nanti juga akan berduel lawan klub Belgia, Gent.
Ada juga klub asal Yunani yakni Panathinaikos. Tiga klub lainnya adalah Heidenheim, Astana, dan Shamrock Rovers.
Jadwal Tanding Chelsea
Berikut jadwal tanding Chelsea di League Phase di UEFA Conference League 2024/2025.
- Chelsea vs Gent
- Heidenheim vs Chelsea
- Astana vs Chelsea
- Chelsea vs Shamrock Rovers
- Panathinaikos vs Chelsea
- Chelsea vs Noah
*Urutan pertandingan dan tanggal akan dikonfirmasi pada Sabtu 31 Agustus 2024.
Klasemen Premier League
Baca Juga:
- Transfer Domino: Ivan Toney ke Arab Saudi, Victor Osimhen ke Chelsea
- MU Galau, Arsenal Coba Bajak Transfer Raheem Sterling
- Melunak, MU Turunkan Harga Jual Jadon Sancho di Deadline Day
- Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, Moji, dan Vidio, 31 Agustus - 1 September 2024
- Pesona Para Bidadari WAGs Gres di Premier League 2024/2025: Siapa Paling Aduhai?
- Lagi, Chelsea Bakal Coba Datangkan Bek Tengah Sebelum Bursa Transfer Ditutup
- Bukan Karena Jelek, Ini Alasan Enzo Maresca Depak Raheem Sterling dari Chelsea
- Prediksi Chelsea vs Crystal Palace 1 September 2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wow! Chelsea Kirimkan Tawaran Resmi untuk Rekrut Jadon Sancho
Liga Inggris 30 Agustus 2024, 21:11 -
Soal Raheem Sterling, Mikel Arteta Pilih Tutup Mulut
Liga Inggris 30 Agustus 2024, 20:24 -
Transfer Domino: Ivan Toney ke Arab Saudi, Victor Osimhen ke Chelsea
Liga Inggris 30 Agustus 2024, 17:39 -
Melunak, MU Turunkan Harga Jual Jadon Sancho di Deadline Day
Liga Inggris 30 Agustus 2024, 17:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi Chelsea vs Liverpool 4 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 11:08 -
Oliver Glasner Tidak akan Pikir Dua Kali untuk Gabung MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:52 -
Inilah Deretan Laga yang Harus Dijalani Liverpool Tanpa Alisson
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:51 -
Prediksi Inter Milan vs Cremonese 4 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:48 -
Didesak Boikot Israel dari Piala Dunia 2026, Begini Respon FIFA
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 10:40 -
Hasil FP1 MotoGP Mandalika 2025: Luca Marini dan Honda Catat Waktu Tercepat
Otomotif 3 Oktober 2025, 10:40 -
Misteri Senne Lammens di MU: Sebenarnya Kiper Utama atau Pelapis Sih?
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 10:36 -
Mengapa Transfer Robert Lewandowski ke AC Milan Tak Semudah yang Dibayangkan?
Liga Italia 3 Oktober 2025, 10:35
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR