
Bola.net - Kapanlagi Youniverse (KLY) kembali hadir menemani Ramadan kalian Bolaneters. Kali ini, KLY hadir dengan program festival Ramadan terbaru, yaitu Piring Kebersamaan.
Salah satu program dari Piring Kebersamaan adalah KapanLagi Buka Bareng Volume 2 atau yang disingkat KLBB Vol 2. KLBB merupakan penggabungan konsep hiburan melalui buka bersama virtual bareng selebriti, cooking demo oleh chef yang akan berbagi resep berbuka secara live dan hiburan musik dari musisi ternama. Semua rangkaian acara ini disaksikan secara virtual di media-media KLY dan Vidio.com.
Rangkaian KLBB vol.2 yang pertama akan digelar pada hari Jumat 16 April 2021 dimulai pukul 16:00 WIB hingga 18:30 WIB akan dibuka oleh music performance dari Pamungkas, lalu dilanjutkan oleh Chef Vania Wibisono yang akan memasak makanan berbuka yang menarik, dan ditutup dengan sesi talkshow Fathia Izzati sekaligus mengajak buka bersama online bersama audiens via zoom.
Selain KLBB vol.2, program lain dari Piring Kebersamaan adalah yaitu "Pingin Sahuran" dari pentolan MLI yaitu Coki Pardede dan Tretan Muslim yang berkolaborasi dengan Habib Husein Ja’far. "Pingin Sahuran" akan menemani audiens diwaktu sahur pada hari Sabtu 17 April 2021 pukul 03.30 WIB secara virtual di media-media KLY dan vidio.com.
Dapatkan info terbaru dan terlengkap lainnya di www.piringkebersamaan.com.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
KapanLagi Buka Bareng Vol.2 Hadir Kembali dengan Line-Up yang Seru
Lain Lain 15 April 2021, 09:46
-
Pingin Sahuran: Program Ramadan Terbaru dari KLY, Ada Coki dan Muslim lho!
Lain Lain 7 April 2021, 12:43
-
Inilah Pemenang Kuis Jago Bola Volume 3 dari KLY, Apakah itu Kamu?
Liga Champions 30 Maret 2021, 16:13
LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR