
Bola.net - Kalian penggemar webseries SERIBU KALI CINTA THE SERIES? Kabar gembira buat kalian nih karena episode kedua akan segera tayang.
Dan di episode kedua ini, Christie akan kedatangan tamu yang sejak beberapa bulan terakhir menjadi perbincangan hangat publik. Ya, mereka adalah Lesti dan Rizky Billar. Pasangan yang baru saja go public ini juga akan menceritakan perjalanan cintanya, dan berharap akan menginspirasi banyak orang.
1. Lesti dan Rizky Billar
Di konten yang terinspirasi dari lagu Christie berjudul Seribu Kali Cinta ini, Lesti dan Rizky Billar akan banyak mengungkapkan awal pertemuan mereka. Rupanya, sebelum kini menjalin kasih, Lesti dan Rizky Billar sudah pernah berada di dalam satu acara yang sama. Namun sayang, mereka pun tak sampet bertemu.
Dan takdir pun menemukan mereka kembali di salah satu program acara yang berbeda. Dan dari situlah, kedekatan mereka mulai terjalin, dan akhirnya mereka resmi mengumumkan hubungannya.
2. Jangan Lupa Nonton
Tak melulu soal cinta, pasangan yang disebut-sebut sebagai duta Sadboi dan Sadgirl ini juga akan menceritakan perjalanan karier masing-masing bisa sampai di titik kesuksesan mereka saat ini.
Nah, buat para Leslar dan KLovers, kalian bisa langsung nonton video lengkapnya di SERIBU KALI CINTA THE SERIES episode 2 yang akan tayang pada hari Minggu 21 Februari 2021 pukul 4 sore di kanal youtube atau vidio KapanLagidotcom.
Jangan lupa nonton ya!
3. Tonton Teasernya di Sini!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Teaser 'SERIBU KALI CINTA THE SERIES' Episode 2: Ada Lesti Kejora dan Rizky Billar
Lain Lain 20 Februari 2021, 11:51
-
Berbeda Karakter, Anto Hoed Ungkap Hal yang Bikin Jatuh Hati pada Melly Goeslaw
Bolatainment 18 Februari 2021, 14:15
-
Melly Goeslaw dan Anto Hoed Ungkap Awal Perkenalan di Seribu Kali Cinta The Series
Bolatainment 15 Februari 2021, 18:20
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR