Guardiola sendiri telah menerima banyak kritikan akibat gaya permainan yang dia terapkan di Die Roten. Bahkan kritikan semakin deras setelah disingkirkan Real Madrid di semifinal Liga Champions dengan agregat 0-5.
Namun menurut Elber, kehadiran Guardiola awal musim ini telah membuat Bayern lebih baik dari saat dilatih Jupp Heynckes musim lalu.
"Sepakbola Bayern musim ini telah menjadi hebat. Sudah jelas tim ini telah mendapatkan lebih baik lagi di bawah Guardiola," ungkapnya.
"Sayangnya, mereka tersingkir oleh Real Madrid. Tetapi anda tak bisa memenangkan Liga Champions setiap tahun. Apa yang telah dicapai Bayern di lapangan musim ini sungguh fenomenal," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Editorial 8 Mei 2014, 20:12

-
'Bayern di Tangan Guardiola Jadi Lebih Baik'
Liga Eropa Lain 8 Mei 2014, 19:39
-
Reus Isyaratkan Hengkang, Sinyal ke Old Trafford?
Liga Eropa Lain 8 Mei 2014, 17:19
-
Grosskreutz Cederai Mata Fans Dengan Lemparan Kebab
Bolatainment 8 Mei 2014, 12:23
-
Detail Jersey Home Bayer Leverkusen 2014-15
Open Play 8 Mei 2014, 12:21
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR