Bola.net - - Mario Balotelli mengatakan ia akan terus tampil tajam di mulut gawang lawan, jika terus berada dalam kondisi fit di atas lapangan.
Usai sebelumnya hanya membuat satu gol untuk Liverpool dan satu selama menjadi pemain pinjaman di AC Milan, Balotelli musim ini kembali menemukan ketajamannya di , dengan membuat enam gol di Ligue 1 sejauh ini.
Pemain Italia mengaku percaya diri dia akan bisa terus mencetak gol, selama ia terus berada dalam kondisi bugar.
"Musim lalu saya tidak banyak bermain, jadi saya tidak benar-benar bisa mencetak gol," tutur Balotelli menurut Xinhua. "Dan saya juga cedera, saya sempat absen begitu lama. Jadi ketika saya merasa baik, saya akan bermain dan terus mencetak gol."
"Saya mengalami beberapa kali cedera di masa lalu, dan itu bukan masalah besar. Masalahnya adalah cedera itu terus datang. Jadi ketika saya dalam kondisi baik, saya akan terus mencetak gol."
Balotelli sendiri belum lama ini menyatakan dirinya siap bermain lagi di Premier League suatu saat nanti, meski tidak bakal bersedia untuk membela Liverpool lagi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bebas Cedera, Balotelli Sebut Takkan Berhenti Cetak Gol
Liga Eropa Lain 10 Desember 2016, 23:00
-
Balotelli Sesumbar Bisa Menangkan Ballon d'Or
Bola Dunia Lainnya 9 Desember 2016, 20:51
-
Balotelli Isyaratkan Siap Main di Arsenal
Liga Inggris 9 Desember 2016, 09:10
-
Balotelli Pertimbangkan Balik ke Milan, Sulit untuk Inter
Liga Italia 8 Desember 2016, 21:32
-
Pemain Yang Bersinar Setelah Meninggalkan Liverpool
Editorial 8 Desember 2016, 15:52
LATEST UPDATE
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
-
Phonska Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan Telak atas Falcons
Voli 10 Januari 2026, 19:36
-
Manchester United Siap Tikung Arsenal Demi Striker 17 Tahun
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:12
-
Jadwal Persib vs Persija di BRI Super League
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 18:20
-
Prediksi BRI Super League: Arema vs Persik 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:53
-
Prediksi BRI Super League: Semen Padang vs Persis Solo 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:49
-
Prediksi BRI Super League: Persib vs Persija Jakarta 11 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:44
-
Hasil Persebaya vs Malut: Gali Freitas Borong Gol, Bajul Ijo Menang Tipis
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 17:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR