Bola.net - - Sudah bukan menjadi hal yang rahasia jika sosok penyerang Mario Balotelli memiliki kepercayaan diri yang sangat tinggi. Kali ini, Balotelli dengan kepercayaan yang tinggi sesumbar ia bisa memenangkan Ballon d'Or.
Sepanjang karirnya, Balotelli memang belum pernah memenangkan Ballon d'Or. Masuk dalam tiga besar saja tidak pernah.
Namun, pemain yang kini membela Nice tersebut yakin bisa mendapatkan gelar pemain terbaik dunia ini pada suatu ketika. Syaratnya, ia harus menjalani musim dengan fokus dan tidak terhambat masalah kebugaran.
"Jika saya memiliki musim yang bagus tanpa punya masalah cedera dan bisa fokus, bukan hal yang tidak mungkin bagi saya untuk memenangkan Ballon d'Or," ucap Balotelli.
Balotelli pun bicara soal siapa sosok yang paling pantas untuk memenangkan Ballon d'Or pada musim ini. Menurut pemain yang dikenal dengan peringai bengal ini, hanya ada dua sosok yang pantas untuk memenangi Ballon d'Or.
"Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi. Tidak ada satu pun bisa seperti mereka," tandasnya.
Ballon d'Or akan diumumkan pada bulan Januari nanti. Seperti yang dikatakan oleh Balotelli, Ronaldo dan Messi bersaing sebagai kandidat terkuat. Sementara Antoine Griezmann siap bersaing sebagai kuda hitam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balotelli Sesumbar Bisa Menangkan Ballon d'Or
Bola Dunia Lainnya 9 Desember 2016, 20:51
-
Balotelli Isyaratkan Siap Main di Arsenal
Liga Inggris 9 Desember 2016, 09:10
-
Balotelli Pertimbangkan Balik ke Milan, Sulit untuk Inter
Liga Italia 8 Desember 2016, 21:32
-
Pemain Yang Bersinar Setelah Meninggalkan Liverpool
Editorial 8 Desember 2016, 15:52
-
Zola: Sedikit Lagi Balotelli Akan Kembali ke Timnas
Liga Eropa Lain 2 Desember 2016, 08:00
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR