Bola.net - - Pemain muda Joshua Kimmich harus memainkan peran di posisi yang berbeda bersama klub dan timnas. Di Bayern Munchen, Kimmich bermain di posisi gelandang. Sementara itu, bersama Jerman ia bermain di posisi bek kanan.
Meski memainkan dua posisi yang berbeda, Kimmich tampil sama baiknya. Pelatih Carlo Ancelotti begitu senang dengan aksinya di lini tengah. Begitu pula dengan Joachim Loew yang selalu memberi pujian padanya saat tampil bersama Jerman.
Lantas, di posisi mana Kimmich merasa tampil lebih nyaman. Pemain berusia 22 tahun rupanya merasa lebih menikmati perannya sebagai bek kanan.
“Saya bermain sebagai gelandang di Bayern dan bek kanan setiap dua bulan bersama dengan dengan timnas Jerman. Saya harus terbiasa kembali dengan posisi tersebut,” buka Kimmich kepada L’Equipe.
“Namun, saat ini perasaan saya sebagai bek kanan semain baik dari waktu ke waktu yang saya lalui bersama bersama Jerman,” sambungnya.
Kimmich sendiri sejauh ini memang memberi bukti mampu bermain sama baiknya di dua posisi tersebut. Ia seolah ingin memberikan bukti bahwa publik tidak salah menilainya sebagai penerus seolah Phillip Lham.
Lham adalah andalan Jerman dan Bayern yang baru saja memutuskan pensiun pada musim lalu. Saat masih aktif bermain, Lham bisa bermain di posisi bek kanan dan gelandang bertahan. Selain itu, Lham juga mahir di posisi bek kiri.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Datang ke Milan Pakai Jet Pribadi, Calhanoglu: Saya Bahagia!
Liga Italia 2 Juli 2017, 21:27
-
Kimmich Tak Tertarik Reuni Dengan Pep Guardiola
Liga Eropa Lain 2 Juli 2017, 19:51
-
Bek Kanan Atau Gelandang? Ini Jawaban Kimmich
Liga Eropa Lain 2 Juli 2017, 17:04
-
Ancelotti: Tolisso Akan Gantikan Peran Alonso di Munchen
Liga Eropa Lain 2 Juli 2017, 11:29
-
Sagnol Ditunjuk sebagai Asisten Ancelotti Sebut Bayern Kian Besar
Liga Eropa Lain 2 Juli 2017, 08:48
LATEST UPDATE
-
Jadwal BRI Super League di Indosiar Hari Ini, Sabtu 10 Januari 2026
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Everton vs Sunderland 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 06:25
-
Hasil Piala Afrika Tadi Malam: Mazraoui Pulangkan Bryan Mbeumo ke MU
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Bukan Pelatih, Lionel Messi Ungkap Rencana Pensiun, Apa Itu?
Bola Dunia Lainnya 10 Januari 2026, 06:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR