Pada musim panas ini pelatih Thomas Tuchel melakukan perombakan besar-besaran di kubu Dortmund. Pada musim panas ini ia tercatat telah melakukan tujuh pembelian, di mana baru-baru ini mereka sukses memulangkan Mario Gotze dari Bayern Munchen.
Demi tampil kompetitif musim depan, Thomas Tuchel ingin memperkuat lini serangnya. Oleh karenanya sosok Andre Schurrle dinilai tepat untuk menambah daya geodr Die Borussien musim depan.
Menurut laporan Bild, proses negosiasi antara Dortmund dan Wolfsburg sudah mencapai kata sepakat. Dortmund dikabarkan harus membayar sebesar £25 Juta agar sang pemain bisa pindah ke Signal Iduna Park musim depan.
Schurrle sendiri bukanlah pilihan pertama Dieter Hecking. Ia hanya tampil di 21 pertandingan bagi Wolfsburg di mana ia total membuat 10 gol dan 3 assist bagi Wolfsburg musim lalu.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hajar MU, Aubameyang: Ini Pertandingan Yang Bagus
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 23:26
-
Highlights Manchester United 1-4 Borussia Dortmund
Open Play 22 Juli 2016, 21:47
-
Schurrle Tak Sabar Nantikan Aksi Fans Dortmund
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 21:30
-
Setelah Gotze, Dortmund Resmi Gaet Schurrle
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 18:21
-
Dortmund Segera Rampungkan Transfer Schurrle
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 15:51
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR