Semenjak memutuskan pergi ke Munchen tiga tahun lalu, Gotze tidak pernah diterima dengan baik oleh para supporter Dortmund. Bahkan saat ia memutuskan pulang ke Signal Iduna Park, sebagian besar supporter masih tidak ingin menerima kehadiran gelandang 24 tahun ini.
Sadar bahwa ia belum sepenuhnya diterima di Dortmund, Gotze bertekad untuk bekerja keras untuk memenangkan hati para supporter. "Ketika saya tiba di rumah saya (Dortmund), saya ingin meyakinkan semua orang terutama mereka yang tidak menerima saya dengan tangan terbuka dengan penampilan saya" beber Gotze di Website resmi Dortmund.
"Tujuan saya bersama Dortmund adalah untuk memainkan permainan sepakbola terbaik saya kembali. Saya akan berjuang untuk kita semua, untuk klub dan untuk fans BVB" tutup gelandang Timnas Jerman ini.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hajar MU, Aubameyang: Ini Pertandingan Yang Bagus
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 23:26
-
Highlights Manchester United 1-4 Borussia Dortmund
Open Play 22 Juli 2016, 21:47
-
Schurrle Tak Sabar Nantikan Aksi Fans Dortmund
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 21:30
-
Setelah Gotze, Dortmund Resmi Gaet Schurrle
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 18:21
-
Dortmund Segera Rampungkan Transfer Schurrle
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 15:51
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR