Schurrle bergabung dengan Dortmund dengan mahar yang tidak diumumkan secara resmi. Namun, berdasarkan pada keterangan di situs resmi Dortmund, mantan pemain Chelsea ini mendapatkan kontrak dengan durasi lima musim.
"Borussia Dortmund adalah salah satu klub top di Eropa dengan skuat yang kuat dan sangat menarik. Berdasarkan pengalaman, saya tahu seberapa kuat Dortmund dan mereka punya fans yang luar biasa," ujar Schurrle.
"Saya berharap untuk segera bermain di depan mereka dan bukan lagi terpesona sebagai musuh tapi sebagai bagian dari mereka," sambungnya.
Pemain berusia 25 tahun ini juga berharap bahwa kedatangannya bisa memberikan dampak positif dan pada masa yang akan datang bisa memberikan gelar pada Die Borussien.
"Pada masa yang akan datang saya ingin merayakan sukses dengan Dortmund dan ingin segera memulai latihan dan meyakinkan pada orang-orang bahwa mereka tidak salah telah mengontrak saya," tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hajar MU, Aubameyang: Ini Pertandingan Yang Bagus
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 23:26
-
Highlights Manchester United 1-4 Borussia Dortmund
Open Play 22 Juli 2016, 21:47
-
Schurrle Tak Sabar Nantikan Aksi Fans Dortmund
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 21:30
-
Setelah Gotze, Dortmund Resmi Gaet Schurrle
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 18:21
-
Dortmund Segera Rampungkan Transfer Schurrle
Liga Eropa Lain 22 Juli 2016, 15:51
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR