Rabu (29/04) esok Borussia Dortmund menjadi penghalang untuk meraih tempat di final DFB Pokal. Dan Josep Guardiola mendapatkan berita bagus dengan kembalinya salah satu penyerang andalan, Arjen Robben.
"Kami membutuhkan Robben. Pulihnya Robben adalah berita bagus. Tapi jangan lupakan bahwa dia baru saja absen selama lima pekan.
"Robben tak membutuhkan waktu terlalu lama untuk mengembalikan kebugaran dan ritme permainannya. Ia adalah pemain yang spesial. Ia bisa bermain (kontra Dortmund), ia merupakan salah satu opsi yang saya miliki." ungkap Pep dikutip fourfourtwo.com.
Di final DFB Pokal musim lalu, Bayern membutuhkan extra time untuk mengalahkan Dortmund. Dua gol kemenangan dipersembahkan oleh Robben dan Thomas Muller. [initial]
Seputar Bundesliga
- Tak Ada Waktu Rayakan Gelar Bundesliga, Bayern Hadapi 'Final'
- Beckenbauer Anggap Klopp Pantas Gantikan Guardiola
- Rekor Impresif Guardiola di Liga
- Sikat Gundongan dari Hadapan MU, Ini Kartu Truf City
- Schweinsteiger Samai Rekor Juara Scholl & Kahn
- Bayern Juara Bundesliga, Pesta Besar Menanti
- Bayern Munich Juara Bundesliga 2014-15
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola: Robben Adalah Pemain Spesial
Liga Eropa Lain 27 April 2015, 23:15
-
Hadapi Barca, Guardiola Pastikan Benatia dan Robben Pulih
Liga Champions 27 April 2015, 09:09
-
Makaay: Pulihnya Robben Akan Semakin Kuatkan Bayern
Liga Eropa Lain 24 April 2015, 15:17
-
Bayern ke Semifinal UCL, Robben Ingin Segera Pulih
Liga Champions 23 April 2015, 00:58
-
Guardiola Tunggu Kembalinya Tiga Pemain Pilar
Liga Champions 16 April 2015, 13:13
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR