Bola.net - - Jupp Heynckes meminta publik memberikan penghormatan terhadap Carlo Ancelotti, pendahulunya di Bayern Munchen.
Ancelotti dipecat dari jabatannya sebagai pelatih Bayern pekan lalu, usai tim mencatat start kurang meyakinkan di awal musim dan puncaknya, kalah 0-3 dari PSG di Liga Champions sebelum jeda Internasional.
Heynckes, yang pernah membawa Bayern meraih treble di 2013, ditarik kembali untuk menjadi nahkoda klub hingga akhir musim.
Namun demikian, pria yang sudah berusia 72 tahun itu meminta publik untuk tetap memberikan respek pada Ancelotti, manajer yang sudah meraih banyak trofi dan prestasi di sepanjang karirnya yang gemilang.
Carlo Ancelotti
"Pria ini memenangkan Liga Champions tiga kali. Setiap pelatih akan memahami situasi yang ia alami," tutur Heynckes menurut Goal International.
"Saya sangat menghormatinya dan saya ingin berkata seperti ini: Saya pernah mengalami situasi yang mirip dalam karir saya, seperti yang dialami Carlo. Saya masih amat menghormatinya."
Ancelotti kabarnya akan istirahat dulu selama 10 bulan, sebelum menentukan klub berikutnya yang akan ia tangani.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bos Bayern Turun Gunung Gara-gara Anjingnya
Liga Eropa Lain 10 Oktober 2017, 16:20
-
Jupp Heynckes Akui Sempat Dilamar Barcelona
Liga Spanyol 10 Oktober 2017, 13:10
-
Heynckes Bersumpah Kembalikan Kesolidan Bayern
Liga Eropa Lain 10 Oktober 2017, 10:20
-
Dortmund Bantah Ingin Comot Kiper PSG
Liga Eropa Lain 10 Oktober 2017, 08:50
-
Heynckes Minta Ancelotti Tetap Dihormati
Liga Eropa Lain 10 Oktober 2017, 07:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52






















KOMENTAR