Hal itu diungkapkan oleh kapten tim FC Hollywood, Philipp Lahm. Ia tampak tertekan menghadapi kondisi tersebut, di mana ia sangat menginginkan gelar juara sejak 2010 lalu.
Keadaan ini bukanlah yang pertama bagi Munich. Sejak musim 2005/06 mereka selalu gagal mempertahankan gelar bundesliga. Kondisi itulah yang ingin dipatahkan oleh defender 28 tahun tersebut.
"Sudah menjadi kebiasaan kami untuk memenangi Bundesliga tiap dua musim sekali," keluh Lahm.
"Tapi itu tidak lama dan pada dasarnya tidak boleh dilakukan. Titel adalah prioritas kami. Saya jelas masih memiliki kerinduan untuk beberapa trofi lagi."
Bayern Munich akan memulai Bundesliga musim depan menghadapi Greuther Furth di away laga perdana, pada 24 Agustus. (fcb/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lahm: Patahkan Sugesti Menangi Liga Dua Musim Sekali
Liga Eropa Lain 30 Juli 2012, 13:51
-
Dortmund Hentikan Pembelian Pemain
Liga Eropa Lain 30 Juli 2012, 13:30
-
Lahm Jagokan Dortmund Juara Bundesliga
Liga Eropa Lain 30 Juli 2012, 10:41
-
Naldo Selangkah Lagi Milik Wolfsburg
Liga Eropa Lain 18 Juli 2012, 10:18
-
Huntelaar Isyaratkan Bertahan di Schalke
Liga Eropa Lain 16 Juli 2012, 14:44
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR